Cara Meluruskan Titik Dua di Word HP Paling Mudah, Cepat, dan 100% Langsung Work
--
Selain itu, titik dua sejajar juga digunakan untuk membuat daftar atau list dalam sebuah dokumen. Lantas, bagaimanakah cara membuatnya di HP dengan mudah?
Baca juga: Cara Mendapatkan Bantuan Dari Dinas Pertanian Untuk Para Petani yang Menggarap Sawah
Baca juga: 4 Cara Daftar Kartu Tani dan Cek Saldonya Bisa Lewat HP atau ATM
Baca juga: Cara Membuat Surat Izin Usaha Dagang (SIUP) Offline dan Online Paling Mudah
Untuk membuat titik dua sejajar di Word HP, kamu bisa melakukan langkah-langkah berikut ini:
- Buka aplikasi Word, buat dokumen baru atau gunakan yang sudah ada.
- Masukkan tabel dengan cara klik menu Insert → Table, pilih 2 kolom lalu sesuaikan baris ke bawahnya dengan jumlah datamu.
- Ketik atau masukkan teks pada kolom pertama, lalu titik dua dan keterangannya di kolom kedua.
- Atur juga jarak kolom pertama dan kolom ke dua dengan cara arahkan mouse ke garis pembatas kemudian klik tahan geser.
- Kemudian, hilangkan garis garis tabel dengan cara klik tanda + pada pojok kiri tabel untuk blok tabel.
- Blok tabel design borders pilih no border di Word
- Selanjutnya pergi ke menu Design → Borders lalu pilih No Border.
- Selesai.
Demikianalah informasi mengenai cara meluruskan titik dua di Word HP yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan selamat mencoba!