Thursday 19th of December 2024
×

Kronologi Kerusuhan Peru Akibatkan Gedung di San Martin Plaza Terbakar Saat 3500 Orang Turun ke Jalan

Kronologi Kerusuhan Peru Akibatkan Gedung di San Martin Plaza Terbakar Saat 3500 Orang Turun ke Jalan

--

ASCOMAXX.com - Viral! Baru-baru ini warganet internasional dihebohkan dengan adanya informasi yang tersebar mengenai berita viral terkait Kronologi Kerusuhan Peru. Tentang apakah hal itu? Mari simak selengkapnya di sini.

Kabar mengejutkan kini datang Peru, ribuan pengunjuk rasa turun ke ibu kota Lima pada Kamis malam. Hal ni detengarai oleh meningkatnya jumlah korban tewas yang meningkat sejak kerusuhan bulan lalu yang menyerukan perubahan besar-besaran.


Tepatnya pada Jumat 20 Januari 2023, polisi memperkirakan unjuk rasa dihadiri sekitar 3.500 orang yang mana di saat bersamaan kelompok oposisi pemerintah menyebut jumlah demonstran lebih dari dua kali lipat.

Baca juga: Link Video Jenazah Bayi Diantarkan Buaya di Kaltim Viral TikTok Hingga Facebook, Jasad Masih Utuh

Baca juga: Video Mayat Balita Diantarkan Buaya di Kaltim Viral TikTok Hingga Facebook, Dilaporkan Hilang Sejak 18 Januari 2023

Baca juga: Arti Kata Sundala Bahasa Makassar Sulawesi Selatan yang Viral di TikTok, Ternyata Bermakna Negatif

Kerusuhan bermula ketika barisan polisi beratribut lengkap menghadapi pengunjuk rasa yang melemparkan batu di beberapa jalan, dan satu bangunan bersejarah di pusat bersejarah kota itu terbakar pada Kamis malam.

Akibatnya Gedung di San Martin Plaza dilalap si jago merah tanpa penyebab yang diketahui, kata seorang komandan pemadam kebakaran kepada radio setempat.

Sumber:

UPDATE TERBARU