Friday 24th of January 2025
×

30+ Rekomendasi Kata-Kata Mutiara PSHT Paling Bijaksana dan Unik, Cocok Untuk Status WA Hingga Instagram

30+ Rekomendasi Kata-Kata Mutiara PSHT Paling Bijaksana dan Unik, Cocok Untuk Status WA Hingga Instagram

--

Baca juga: Sinopsis Drama Korea Strong Woman Kang Nam Soon (2023), Si Gadis Berkekuatan Super yang Hilang dan Mencari Orang Tuanya

Baca juga: Arah Antena TV Digital Cilegon Dengan Cara Mencarinya, Ternyata Mudah!


Baca juga: Baca Manhwa Dawn of The Dragon Full Chapter Bahasa Indonesia, Perjuangan Taehyuk Mencari Perlindungan Naga

16. Memayu Hayuning Bawana, Ambrasta dur Hangkara.

Artinya: Memperindah keindahan dunia serta memberantas sifat angkara murka, serakah dan tamak pada diri.

17. Sepiro duwurmu ngudi kawruh, sepiro jeromu ngangsu ngilmu, sepiro akehe guru ngajimu tembe mburine mung arep ketemu marang sejatine awake dewe.

Artinya: Seberapa tinggimu mencari pengetahuan, seberapa dalammu menuntut ilmu, seberapa banyak guru yang mengajarmu, tetap bergantung pada dirimu sendiri.

18. Kridhaning ati ora bisa mbedhah kuthaning pesthi.

Artinya: Gejolak jiwa (seharusnya) tidak mengubah kepastian.

19. Tega Larane, Ora Tego Patine.

Artinya: Tega melihat sakitnya, tidak tega melihat matinya. Jadi maksudnya adalah warga PSHT berani menyakiti seseorang dalam rangka memperbaiki bukan merusak (membunuh).

20. Ngluruk Tanpo Bolo, Menang Tanpo Ngasorake, Sekti Tanpa Aji-Aji, Sugih Tanpa Bandha.

Artinya: Mendatangi tanpa kawan, menang tanpa mengalahkan, sakti tanpa kesaktian dan kaya tanpa kekayaan.

21. Sepira Gedhening Sengsara Yen Tinampa Amung Dadi Coba.

Artinya: Seberapapun besarnya kesengsaraan jika mampu menerimanya hanya akan jadi cobaan semata.

22. Ala Tanpa Rupa Yen Tumandhang Amung Sedhela.

Artinya: Setiap rasa kesusahan, keburukan, serta masalah-masalah apabila dijalani dengan berlapang dada maka kemudian terasa sebentar saja.

Sumber:

UPDATE TERBARU