Friday 24th of January 2025
×

Sinopsis Drama Thailand Across the Sky (2023) Rilis di Netflix! Perjuangan Mengejar Impian dalam Ajang Pencarian Bakat

Sinopsis Drama Thailand Across the Sky (2023) Rilis di Netflix! Perjuangan Mengejar Impian dalam Ajang Pencarian Bakat

--

ASCOMAXX.com - Drama Thailand yang akan kita bahas kali ini berjudul Across the Sky (2023) yang hadir dengan kisah menarik. Drama ini membuat penonton akan merasakan emosi yang mendalam kepada pemainnya. Jika penasaran dengan kisahnya, berikut sinopsis untuk drama satu ini.

Menonton drama merupakan salah satu kegiatan yang menyenangkan ketika dilakukan di waktu luang. Drama selain menarik alur ceritanya, juga bisa memberikan wawasan tersendiri untuk para penonton. Berbagai genre yang dihadirkanpun juga menarik dan beragam.


Across the Sky (2023) adalah drama Thailand yang terdiri dari 10 episode dan tayang mulai tanggal 9 September 2023. Drama ini akan ditayangkan setiap hari Sabtu. Drama ini juga dikenal dengan judul lain seperti Lat Fa La Fan dan ลัดฟ้าล่าฝัน.

Baca juga: Kanal Frekuensi TV Digital Indramayu, Cek UHF Channel TV Favoritmu!

Baca juga: Nonton Drama Turki Ya Cok Seversen (2023) Episode 10 Sub Indo, Akankah Jadi Akhir Hubungan Ates dan Leyla?

Baca juga: Nonton Drama Thailand Risk Lust Love (2023) Episode 5 6 SUB INDO, Akankah Preaw Mendapatkan Semua Keinginannya?

Genre yang diusung dalam drama ini adalah musik yang berkisah tentang anak muda, yang tayang melalui saluran Netflix. Drama ini disutradarai oleh Boy Takonkiet Viravan dan Art Jariwat Uppakharnchaiyaphat. Drama ini tentu bisa jadi rekomendasi untuk ditonton.

Sinopsis Across the Sky (2023)

Seorang pemuda memutuskan untuk memulai babak baru dalam hidupnya, ia pindah ke Thailand dengan tujuan untuk menghadiri sebuah akademi bergengsi. Impiannya adalah mewujudkan cita-citanya untuk menjadi seorang artis musik terkenal, mengikuti jejak ayahnya yang sudah meninggal sebelumnya.

Sumber:

UPDATE TERBARU