Friday 15th of November 2024
×

Kapan Sebaiknya Minum Teh Hijau Kepala Djenggot Saat Diet? Baiknya Dilakukan di Jam Jam Berikut!

Kapan Sebaiknya Minum Teh Hijau Kepala Djenggot Saat Diet? Baiknya Dilakukan di Jam Jam Berikut!

--

ASCOMAXX.com – Teh hijau ini dipercaya dapat menurunkan berat badan asal dikonsumsi dengan cara yang tepat. Agar khasiatnya bisa didapat, hindari mencampurkan apapun ke dalam teh hijau yang akan diminum. Selain itu, ketahui juga kapan waktu terbaik untuk mengonsumsi minuman ini.

Kali ini akan kami bahas mengenai Kapan Sebaiknya Minum Teh Hijau Kepala Djenggot Untuk Diet yang akan kami jabarkan di bawah ini. Silahkan kamu simak disini sampai selesai ya.


Baca juga: Harga Lem Gigi Palsu Terbaru 2023 Untuk Semua Merk, Buat Tampil Lebih Percaya Diri!

Baca juga: Daftar Obat Gatal Alami pada Kulit yang Dipercaya Ampuh, Coba Sekarang Aman Untuk Kesehatan!

Baca juga: Apa Efek Kekurangan dan Kelebihan Cairan Infus? Berikut Penjelasan Lengkapnya!

Teh hijau sejak lama dikenal sebagai tanaman yang memiliki banyak khasiat. Beberapa manfaat teh hijau yang sudah dimanfaatkan, antara lain menurunkan berat badan, menjaga kesehatan dan kecantikan kulit, serta menjaga kesehatan tubuh. Selain antioksidan, teh hijau juga mengandung asam amino, folat, polifenol, mangan, potassium, kafein, dan magnesium. 

Teh hijau adalah salah satu jenis tumbuhan Camellia sinensis. Tumbuhan ini banyak digunakan untuk pengobatan di Jepang dan Cina sejak berabad-abad lalu. Dibandingkan dengan jenis teh lainnya, proses pengolahan teh hijau lebih singkat sehingga kandungan antioksidan dan nutrisi di dalamnya tetap terjaga.

Dalam 100 gram teh hijau, ditemukan berbagai nutrisi penting yang baik untuk kesehatan tubuh, di antaranya:

Beta-Karoten: 8.400 mcg.
Tiamin atau vitamin B1: 0,38 mg.
Vitamin B3: 4,6 mg.
Vitamin C: 230 mg.
Protein: 28,3 g.
Lemak: 4.8 g.
Zink: 0,0 mg.
Karbohidrat: 53,6 g.
Serat: 9.6 g.
Kalsium: 245 mg.
Fosfor: 415 mg.

Sumber:

UPDATE TERBARU