Friday 24th of January 2025
×

Sinopsis Drama China Healing Food, Healing Love (2022) Sama-Sama Suka Kulineran, Dua Orang Asing Ini Putuskan Jadi Pasangan

Sinopsis Drama China Healing Food, Healing Love (2022) Sama-Sama Suka Kulineran, Dua Orang Asing Ini Putuskan Jadi Pasangan

--

Shen Ying bekerja sebagai editor di Majalah ISEN yang sering menulis tentang makanan yang digabungkan dengan kisah asmara untuk menarik minat baca.

Di lain sisi, Zheng Dao adalah seorang ahli makanan yang bermulut pedas, yang baru datang dari Italia untuk menjadi direktur Majalah ISEN yang baru.


Sebelumnya, Zheng Dao mengantar pulang Shen Ying yang mabuk berat akibat pernikahannya yang batal. Begitu banyak kesalahpahaman dalam pertemuan awal keduanya, namun seiring berjalannya waktu Zheng Dao dan Shen Ying menjadi dekat.

Zheng Dao mulai menyadari dia telah jatuh cinta pada Shen Yi, namun trauma cinta masa lalu membuatnya ragu. Keadaan makin rumit ketika mantan kekasih Zheng Dao muncul kembali dalam kehidupannya.

Akankah Zheng Dao memperjuangkan cintanya pada Shen Yi?

Baca juga: Nonton I Am Nobody (2023) Episode 14-15 Sub Indonesia, Tayang Hari Ini 12 September 2023!

Baca juga: Nonton Drama China I Am Nobody (2023) Episode 16-17 Sub Indonesia, Siapkan Alarm Untuk Lihat Keseruan Zhang Chulan

Baca juga: Nonton Drama China My Journey to You Episode 14 Sub Indonesia, Pelarian Menuju Terowongan Rahasia

Kamu bisa menyaksikannya melalui situs dan juga link yang akan kami berikan di bawah ini. Untuk penayangannya di Indonesia, kamu bisa nonton melalui link di bawah yang sudah dilengkapi dengan subtitle Bahasa Indonesia.

Untuk menontonnya kalian bisa KLIK DI SINI

Kamu juga bisa menggunakan cara lain yaitu dengan menggunakan aplikasi telegram atau dengan menggunakan beberapa situs - situs seperti drakorindo, dramacute, inidramaku, dan lain sebagainya.

Itulah informasi mengenai Sinopsis Drama China Healing Food, Healing Love (2023) yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan kamu bisa menyaksikannya melalui beberapa situs streaming online.

Sumber:

UPDATE TERBARU