Tuesday 24th of December 2024
×

Kumpulan Contoh Gambar Komik Simple yang Lucu dan Mudah Ditiru, Langsung Unduh di Sini

Kumpulan Contoh Gambar Komik Simple yang Lucu dan Mudah Ditiru, Langsung Unduh di Sini

--

Cara Membuat Komik Buat Pemula

  • Tentukan konsep komik mulai dari genre, karakter, alur, hingga cerita.
  • Setelah membuat konsep dasar, buatlah plot atau alur cerita komik termasuk konflik dan ending cerita.
  • Buat juga karakter-karakter menarik dan berikan karakter nama, tampilan, kepribadian, dan latar belakang yang menarik perhatian pembaca.
  • Selanjutnya, tentukan panel-panel berupa kotak yang berisi gambar dan teks dengan menyesuaikan jumlahnya.
  • Cara membuat komik dimulai dengan merancang sketsa kasar untuk membantu memvisualisasikan komik sebelum menggambar detailnya.
  • Tambahkan teks dengan menyesuaikan cerita komik yang dibuat. Pastikan teks mudah dibaca dan sesuai dengan situasi cerita.

Untuk membuat suatu komik, terdapat beberapa tahapan dalam pembuatannya. Diantaranya adalah:

1. Pembuatan sketsa


Sketsa ini merupakan gambar mentah yang belum terlihat jelas wujud gambarnya.

2. Pemberian tinta atau inking

Ini adalah tahap untuk memperjelas sketsa yang mentah dan belum jelas wujud gambarnya. Dengan pemberian tinta ini, sketsa komik dapat terlihat jelas dengan mempertegas garis sketsanya.

3. Pemberian warna atau coloring

Ini dilakukan dengan memperjelas garis - garis sketsa yang telah dibuat, diberikan warna sesuai dengan karakter tokoh atau latar cerita.

4. Finishing

Dalam tahapan ini biasanya seorang mangaka akan memberikan tambahan atau detail dari komik yang telah dibuat.

Baca juga: Spoiler Komik The Male Lead Monster Lives Under My Bed Chapter 30 : Momen Manis Ruslan dan Irina yang Bikin Iri

Baca juga: Sinopsis Komik Tsuihou Sareta Tenshou Juu Kishi wa Game Chishiki de Musou Suru, Elma Jadi Master di Dunia Game Dalam Semalam

Baca juga: Spoiler Komik Obsessive Idol Chapter 4 : Go Yohan dan Hong Jooah Kembali Ke Badan Masing Masing

Kumpulan Contoh Gambar Komik Simple yang Lucu

- Contoh Gambar Komik 1


- Contoh Gambar Komik 2


- Contoh Gambar Komik 3

Sumber:

UPDATE TERBARU