Saturday 23rd of November 2024
×

Contoh Wewaler Bahasa Jawa dan Artinya yang Sudah Sering Dilanggar Masyarakat, Apakah Kamu Salah Satunya?

Contoh Wewaler Bahasa Jawa dan Artinya yang Sudah Sering Dilanggar Masyarakat, Apakah Kamu Salah Satunya?

--

ASCOMAXX.com – Sebagian masyarakat Jawa hingga kini masih memegang erat tradisi dari nenek moyang, termasuk terkait dengan wewaler. Berikut ini adalah informasi mengenai beberapa wewaler bahasa Jawa yang sering dilanggar saat ini. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini!

Wewaler atau pepali adalah berbagai ketentuan yang ada di dalam budaya Jawa yang beisi aturan mengenai hal-hal yang bersifat larangan. Umunya, terkait dengan sikap dan perilaku bagi seseorang yang mempercayai atau menyetujui bahwa yang namanya wewaler tersebut harus dilakukan secara konsisten serta konsekuen.


Baca juga: Wewaler Bahasa Jawa Adalah? Berikut Pengertian Beserta Contoh dan Maknanya

Baca juga: Berita Acara Adalah? Pengertian dan Pentingnya dalam Aspek Kehidupan

Baca juga: Mengenal Isim Istifham Adalah? Pengertian dan Contoh Kalimatnya

Beberapa contoh wewaler yang mungkin masih bisa ditemui sampai saat ini seperti larangan untuk memotong kuku di malam hari, larangan makan sambil berdiri, larangan melakukan beberapa jenis kegiatan pada hari-hari tertentu, dan masih banyak lagi.

Contoh Wewaler Bahasa Jawa yang Sering Dilanggar

Melansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah beberapa wewaler Bahasa Jawa dan artinya yang sering dilanggar oleh masyarakat:

- Yen mangan di entekne Ngko pitik e mati (Kalau makan dihabiskan nanti ayamnya mati).
Ungkapan wewaler atau Ora Ilok tersebut berpesan agar tidak mubazir makanan, artinya tidak bersikap boros dan serakah dalam penggunaan makanan. Hal ini juga mencerminkan pentingnya menghargai petani yang telah bekerja keras menyediakan makanan.

Sumber:

UPDATE TERBARU