Tuesday 24th of December 2024
×

Apakah Bisa Bayar BPJS Hanya 1 Orang Saja? Ini Dia Aturan Terbaru Untuk Pembayarannya!

Apakah Bisa Bayar BPJS Hanya 1 Orang Saja? Ini Dia Aturan Terbaru Untuk Pembayarannya!

--

ASCOMAXX.com – Pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai bisa atau tidaknya membayar BPJS hanya 1 orang saja yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan merupakan program pemerintah berupa asuransi untuk memberikan pelayanan kesehatan bagi seluruh masyarakat Indonesia. Sebelumnya, program ini bernama Askes (Asuransi Kesehatan).


Baca juga: Baca Manhwa Terminally-Ill Genius Dark Knight Chapter 25 Bahasa Indonesia, Siapakah Pria Misterius Berambut Silver

Baca juga: Nonton Series Barat The Freelancer (2023) Episode 5 6 7 SUB INDO, Apakah Misi Penyelamatan Aliya Bakal Berhasil?

Baca juga: Apakah BPJS Menanggung Biaya Operasi Wasir? Ini Dia Jawaban Dari Tenaga Medis!

Melalui Program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) yang diselenggarakan BPJS Kesehatan, negara hadir di tengah masyarakat untuk memastikan seluruh penduduk Indonesia terlindungi oleh jaminan kesehatan yang komprehensif, adil, dan merata.

Peserta BPJS Kesehatan sendiri wajib membayar iuran BPJS Kesehatan setiap bulan agar dapat menggunakan layanan kesehatan dengan BPJS. Jika kamu telat membayar BPJS maka kepesertaan BPJS-mu akan dinonaktifkan sementara.

Apakah Bisa BPJS Bayar Hanya 1 Orang Saja?

Melansir dari berbagai sumber, pembayaran BPJS Kesehatan mulai 1 September 2016 adalah bersifat kolektif. Sistem tagihan iuran BPJS bagi peserta mandiri (bukan pekerja penerima upah) bersifat Kolektif seluruh anggota keluarga yang tercantum dalam KK.

Sumber:

UPDATE TERBARU