Friday 15th of November 2024
×

Mengenal Jurus Tunggal IKSPI Kera Sakti dan Gambarnya, Miliki 100 Gerakan Dasar

Mengenal Jurus Tunggal IKSPI Kera Sakti dan Gambarnya, Miliki 100 Gerakan Dasar

--

Jurus Tunggal IKSPI Kera Sakti

Melansir dari berbagai sumber, jurus tunggal merupakan suatu rangkaian gerakan dalam pencak silat yang telah dibakukan oleh pesilat dimana gerakkannya terdiri dari 100 gerakan. Dalam suatu pertandingan jurus ini dipergunakan untuk kategori seni tunggal.

Baca juga: Top 7 Aplikasi Baca Komik Fujoshi Bahasa Indonesia, Surganya Pecinta Boys Love Yaoi!


Baca juga: Poster Pencegahan Penyakit Seksual yang Mudah Digambar, Bisa Pakai Aplikasi dan Gambar Langsung!

Baca juga: Apa Penyebab Lupa Sandi Privasi Dan Enkripsi Aplikasi Vivo? Buat yang Suka Teledor Perhatikan Hal Ini!

Peragaan yang dilakukan dalam jurus ini dilakukan oleh satu orang pesilat. Pencak silat dengan kategori seni tunggal adalah pertandingan dalam pencak silat yang dilakukan oleh 1 kubu dengan isi dari pertandingannya adalah menampilkan rangkaian jurus wajib yang sudah dibakukan.

Rangkaian jurus tunggal dalam pertandingan seni tunggal ini terdapat beberapa jurus antara lain: 7 jurus dengan tangan kosong, 3 jurus dengan senjata golok, dan 4 jurus dengan menggunakan senjata toya.

Gambar Gerakan Jurus Tunggal IKSPI Kera Sakti

Untuk mempermudah latihanmu, berikut adalah link yang bisa kamu pergunakan untuk melihat langkah-langkah melakukan jurus tunggal IKSPI Kera Sakti: KLIK DI SINI!

Nah, demikianlah informasi mengenai jurus tunggal IKSPI Kera Sakti yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan selamat belajar!

Sumber:

UPDATE TERBARU