Friday 24th of January 2025
×

Resep dan Cara Membuat Spaghetti Bolognese Untuk 10 Porsi, Cocok Dihidangkan Saat Sarapan dan Makan Siang!

Resep dan Cara Membuat Spaghetti Bolognese Untuk 10 Porsi, Cocok Dihidangkan Saat Sarapan dan Makan Siang!

--

ASCOMAXX.com – Saus spageti dan pasta yang paling populer adalah saus Bolognese, terkadang disebut Ragu alla Bolognese. Saus ini bisa dibilang salah satu yang paling klasik dan sangat cocok dengan mie panjang seperti spaghetti, fettuccine, dan tagliatelle.

Pada kesempatan ini akan kami bahas mengenai Resep dan Cara Membuat Spaghetti Bolognese Untuk 10 Porsi yang akan kami bahas disini. Silahkan kamu simak disini ya.


Baca juga: Alamat dan Jam Buka Martha Tilaar Spa Jatiwaringin Jakarta Timur, Terapis Professional Dijamin Pulang-Pulang Badan Segar

Baca juga: Rekomendasi Makanan Korea di Padang yang Wajib Dicoba Bareng Keluarga dan Harga Nggak Bikin Kantong Bolong

Baca juga: Rekomendasi Tempat Makanan Enak Terdekat Dari Lokasi Saya Kota Jogjakarta Paling Hits 2023, Harga Murah Meriah Loh!

Nama Bolognese sendiri sesuai dengan daerah asalnya yaitu di kota Bologna, di wilayah Emilia-Romagna Italy. Kuah kental ini populer karena memadukan daging giling, bawang bombay, dan tomat. Dagingnya sendiri adalah daging giling, daging sapi muda, babi, domba, kuda.

Meskipun berasal dari Italia, pasta dengan beragam jenisnya populer di Indonesia. Ada berbagai jenis pasta yang populer, di antaranya spaghetti. Karena bentuk dna teksturnya mirip mie atau bakmi.

Dari berbagai jenis saus yang populer, salah satunya saus bolognese yang konon berasal dari kota Bologna, Italia. Saus daging dan tomat ini juga dipakai untuk lasagna dan tagilatelle, pasta yang pipih lebar.

Sumber:

UPDATE TERBARU