Sunday 24th of November 2024
×

Struktur Organisasi PT. Indofood CBP Sukses Makmur Tbk. dan Penjelasan Fungsi Kerjanya

Struktur Organisasi PT. Indofood CBP Sukses Makmur Tbk. dan Penjelasan Fungsi Kerjanya

--

Baca juga: Download Kumpulan Contoh Komik Mudah Ditiru, Simpel Cocok Untuk Para Pemula

Baca juga: Rekomendasi Franchise yang Lagi Booming, Modal Kecil Balik Modal Cepat Lengkap Dengan Syarat, Harga, dan Cara Joinnya


Baca juga: Link Baca Webtoon Give Me the Money Bahasa Indonesia Full Chapter, Ketika Uang dan Kekayaan Adalah Segalanya

3. Dewan Komisaris

Dewan Komisaris memiliki tugas utama untuk mengawasi direksi dalam menjalankan kegiatan dan mengelola perseroan.

4. Komite Audit

Komite Audit dibentuk dan disusun untuk memenuhi ketentuan dalam peraturan Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan. Misi Komite Audit adalah membantu Dewan Komisaris PT Indofood CBP Sukses Makmur tbk. dalam menjalankan peran pengawasan dengan mengkaji laporan keuangan perseroan.

5. Audit Internal

Audit internal bertanggung jawab untuk mengevaluasi efektifitas sistem pengendalian internal Indofood, memastikan bahwa seluruh prosedur telah dilaksanakan sesuai dengan ketentuan dan tepat waktu, serta memastikan reliability informasi operasional dan keuangan serta kepatuhan atas ketentuan dan kebijakan perseroan.

Audit Internal juga bertanggung jawab kepada direksi dan bertugas untuk melaksanakan audit dan mengawasi operasi perseroan untuk memberikan keyakinan bahwa pengelolaan di semua tingkatan telah dilaksanakan secara baik. Audit Internal secara berkala disampaikan kepada anggota komite audit direksi.

6. Sekretaris Perusahaan

Sekretaris Perusahaan bertugas sebagai penghubung antara perseroan dengan institusi pasar modal, pemegang saham, dan masyarakat. Sekretaris Perusahaan juga bertanggung jawab untuk memastikan kepatuhan pada peraturan dan ketentuan pasar modal, memberikan saran kepada direksi tentang perubahan peraturan, serta mengatur pertemuan direksi.

Sumber:

UPDATE TERBARU