Irigasi Adalah: Pengertian Menurut Para Ahli, Manfaat, Tujuan, dan Jenis-Jenisnya
--
Tujuan Irigasi
Sedangkan berikut ini adalah tujuan adanya irigasi:
• Membasahi tanaman
• Menyuburkan
• Sesuaikan suhu
• Bersihkan tanah atau singkirkan hama
• Menyumbat
• Meningkatkan persediaan air tanah
Baca juga: Mengenal Branch Funding Support adalah Sebuah Posisi yang Jadi Idaman Para Pencari Kerja
Baca juga: Arti Departed From Transit Adalah? Istilah Pengiriman Barang JNE Tentang Status Pengiriman Barang
Baca juga: Bocoran Komik Queen Bee Chapter 254, Bahaya! Park Dajung adalah Jebakan Dari Ayah Jun Pyo
Jenis-Jenis Irigasi
Untuk menambah informasi, berikut ini adalah jenis-jenis irigasi:
1. Irigasi Permukaan
2. Irigasi Pompa Air
3. Irigasi Gravitasi
4. Irigasi Tanah Kering atau Irigasi Tetes (Trickle Irrigation)
Demikianlah informasi mengenai irigasi yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat!