Resep Rawon Daging Sapi Khas Surabaya Untuk 30 Porsi, Dijamin Bikin Goyang Lidah!
--
- minyak goreng secukupnya untuk menumis
- 3 jari kunyit
Pelengkap :
- kerupuk udang goreng
- taoge pendek
- daun kemangi
- timun
- telor asin
- sambel terasi
- secukupnya nasi putih
- secukupnya bawang goreng
Cara Membuat :
- Langkah 1 : Daging dicuci kemudian direbus beri garam, daun salam dan beberapa iris langkuas sampai empuk
- Langkah 2 : Pecahkan kluwek ambil isinya rendam air panas
- Langkah 3 : Sambil menunggu rebusan daging haluskan semua bumbu diulek
- Langkah 4 : Saring kluwek ikut dihaluskan bersama bumbu
- Langkah 5 : Setelah halus semua langkuas sere cukup digeprek
Baca juga: Tarif Sewa Mobil Ungaran Semarang Dion Transport Terbaru 2023, Tersedia Bervariasi Armada Baru
Baca juga: Ide Resep Bubur Kacang Hijau dan Ketan Hitam Buat 10 Porsi, Pas Banget Buat Disantap di Pagi Hari!
- Langkah 6 : Potong potong daging yang sudah direbus kemudian tumis bumbu sampai harum masukan potongan daging aduk aduk lalu masukkan kedalam sisa kaldu lalu rebus sampai meresap
- Langkah 7 : Saring atau angkat potongan daging rapihkan di wadah mangkok beri bawang goreng
- Langkah 8 : Rawon siap dihidangkan tinggal diguyur kuah dan pelengkapnya sesuai selera
- Langkah 9 : Siap dinikmati dengan nasi putih sangat cocok
Usai sudah bahasan kami mengenai Resep Rawon Daging Sapi Khas Surabaya Untuk 30 Porsi yang bisa kami sampaikan di atas. Semoga informasi ini berguna ya.