Friday 24th of January 2025
×

5 Fakta Menarik Film Adagium 2023, Akan penuh Adegan Aksi dengan Romansa Tipis-Tipis

5 Fakta Menarik Film Adagium 2023, Akan penuh Adegan Aksi dengan Romansa Tipis-Tipis

--

Fakta Menarik Film Adagium 2023

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah informasi mengenai fakta menarik film Adagium 2023:

Baca juga: Nonton Donghua I Picked Up An Attribute Episode 4 Sub Indo GRATIS, Baru Rilis! Pertemuan Feng Xia dengan Lan Yuo


Baca juga: Baca Manhwa Boarding Diary Chapter 127 Bahasa Indonesia, Youngbin Berasumsi Junwoo Berkencan Dengan Dosen di Kampus

Baca juga: Baca Manhua Magic Emperor Chapter 355 Bahasa Indonesia, Huangpu Qintian yang Kewalahan Melawan Zhuo Fan

1. Ada Unsur Nasionalisme

Dalam trailer digambarkan, tiga sahabat Arga (Angga Asyafriena), Bian (Pangeran Lantang), dan Alenda (Jihan Elmira) berjuang melawan teroris yang mengancam keselamatan negara.

2. Libatkan TNI

Karakter Arga bergabung dengan militer dan menjalani pelatihan sebagai tentara. Rizal Mantovani menjelaskan bahwa proses syuting Adagium memang melibatkan Tentara Nasional Indonesia (TNI) sebagai pendamping.

3. Referensi Film

Rizal mengatakan dia menonton sejumlah film Hollywood untuk referensi sebelum menggarap film Adagium. Salah satunya adalah film Clear and Present Danger yang dibintangi oleh aktor Harrison Ford.

4. Ada Romansa Tipis-Tipis

Selain menampilkan sejumlah adegan aksi, film Adagium dibumbui dengan romansa tipis dari ketiga pemeran utamanya. Rizal berpendapat bahwa film genre aksi tidak akan berjalan mulus tanpa adanya drama di dalamnya.

Sumber:

UPDATE TERBARU