Gambar Ayam Blorok Madu Asli, Hati-Hati! Jangan Sampai Kamu Salah Beli
--
Ciri-Ciri Ayam Blorok Madu
Untuk ciri-ciri dari ayam aduan ini adalah sebagai berikut:
Baca juga: Cara Membuat Banner Bengkel Mobil yang Menarik, Tips Mudah Buat Pemula!
Baca juga: 20+ Tips Promosi Usaha Bengkel Mobil agar Mudah Dikenal, Penting untuk Diperhatikan!
Baca juga: Resep Nasi Liwet Untuk 50 Porsi, Tips Masak Besar Untuk Berbagai Acara Anti Gagal
1. Warna bulu
Ayam ini mempunyai bulu yang unik dan menarik, yaitu perpaduan dari banyak warna. Jika pada umumnya ayam jenis yang lain warna bulunya hanya hitam dan merah, maka warna bulunya adalah campuran dari lebih dari dua warna, seperti warna merah, hitam, putih, dan sedikit hitam kehijauan di beberapa bagian.
Gabungan berbagai warna inilah yang membuat ayam bangkok blorok madu sangat mudah dikenali. Tak hanya itu saja, bulu-bulu ayam bangkok blorok madu juga mengkilap dan semakin membuat ayam ini terlihat cantik.
2. Sisik kaki
Warna sisik kaki dan kuku ayam jenis ini sendiri tak jauh berbeda dari ayam jenis yang lain, yaitu berwarna kekuningan. Namun, ada juga beberapa ayam bangkok blorok madu yang memiliki warna sisik kaki putih.
Gambar Ayam Blorok Madu
Berikut ini adalah beberapa gambar ayam blorok madu yang harus kamu ketahui agar tidak salah beli:
Gambar di Halaman Selanjutnya>>