Wednesday 25th of December 2024
×

Sinopsis Film Horor Jin Qorin (2023) Meresahkan, Sosok Jin yang Menyerupai Manusia Bikin Fitnah Dimana-Mana

Sinopsis Film Horor Jin Qorin (2023) Meresahkan, Sosok Jin yang Menyerupai Manusia Bikin Fitnah Dimana-Mana

--

Sinopsis Film Horor Jin Qorin (2023)

Secara garis besar film yang satu ini mengisahkan mengenai sosok Seno (Marthino Lio) yang sangat mencintai istrinya, Alya (Tyara Vanessa), dan putrinya, Reva (Kanaya Gleadys).

Namun ternyata di dalam rumah tangganya, Seno jarus menutupi sebuah rahasia yang besar. Bos tempat Seno bekerja yang bernama Wina (Anissa Hasim) sebenarnya sangat mencintai Seno.


Sahabat sekaligus kaka ipar Seno, Abdi (Rama Michael), mencurigai ada hubungan spesial antara Wina dan Seno. Abdi yang melakukan penyelidikan kemudian menemukan kejanggalan pada diri Seno.

Pada waktu yang bersamaan, Wina yang masih bersikeras mendapatkan cinta Seno, menemukan bukti yang memperkuat rahasia yang ditutupi oleh Seno. Lantas apa yang akan terjadi?

Baca juga: Link Nonton Film Korea Female War: A Nasty Deal (2015) Sub Indo Full Movie Gratis 1080p, Cinta Segitiga yang Tak Terduga

Baca juga: Sinopsis Film Pool Boy Nightmare (2020), Jessica Morris Harus Selamatkan Anaknya dari Lelaki Psikopat

Baca juga: Sinopsis Film Invalidite (2023), Ketika Cowok Arogan Jatuh Cinta dengan Gadis Difabel

Daftar pemain film Jin Qorin

Marthino Lio - Seno

Rama Michael - Abdi

Tyara Vanesha - Alya

Annisa Hasim - Wina

Kanaya Gleadys - Reva

Kukuh Riyadi

Indrasati Rumluan

Agus Lemu

Heru Prasetyo

Itulah info terkait sinopsis film horor Indonesia terbaru yang berjudul Jin Qorin (2023). Jangan ngaku penggemar horor kalau belum berani nonton film di atas ya. Semoga menghibur.

Sumber:

UPDATE TERBARU