Sunday 24th of November 2024
×

Contoh Teks MC Susunan Acara Potong Tumpeng, Bikin acara Jadi Khidmat dan Meriah!

Contoh Teks MC Susunan Acara Potong Tumpeng, Bikin acara Jadi Khidmat dan Meriah!

--

Yang terhormat Kepala Desa ...
Yang terhormat RT RW ...
Yang terhormat para tamu undangan dan semua hadirin yang berbahagia.

Hari ini ..., tanggal ... 2023 di (sebutkan tempat) dilaksanakan Malam Tirakatan atau tasyakuran sekaligus bersilaturrahmi dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia atau Dirgahayu HUT RI ke-78 tahun 2023.


Adapun agenda ini dilaksanakan sebagai acara tahunan Desa ... sebagai wujud rasa syukur dan sebagai warga Negara Indonesia.

Susunan acara dalam Malam Tirakatan kali ini sebagai berikut,

1. Pembukaan sebagaimana yang saya sampaikan diawal

2. Menyanyikan lagu Kebangsaan Indonesia Raya dan lagu Hari Merdeka 17 Agustus 1945

3. Sambutan-sambutan

4. Pidato Kemerdekaan

5. Pembacaan doa

6. Pemotongan tumpeng

7. Ramah tamah sekaligus penutup

Baca juga: Daftar Harga Tumpeng Mini Untuk 10 Orang Terbaru 2023, Bisa Dapat Paket Hemat dan Komplit

Baca juga: Resep Nasi Kuning Tumpeng Mini Lezat Untuk 5 Porsi, Solusi Makanan Nikmat dan Budget Hemat!

Baca juga: Detail Harga Nasi Tumpeng Untuk 5 Porsi Terbaru 2023, Gak Perlu Siapin Budget Gede!

Marilah agenda Malam Tirakatan ini kita awali dengan bacaan basmalah bersama. Bismillahirrahmanirrahim.

Dimohon berdiri sejenak untuk menyanyikan lagu Kebangsaan Indonesia Raya dan Hari Merdeka 17 Agustus 1945, kepada yang bertugas dipersilahkan. --- Hadirin dipersilahkan duduk kembali.

Sambutan-sambutan.
Sambutan pertama akan disampaikan oleh Kepala Desa ..., kepada Bapak/Ibu ... dipersilahkan. ---Disampaikan terima kasih.

Membuat susunan acara potong tumpeng adalah langkah penting dalam merencanakan acara yang sukses dan berkesan. Dengan perencanaan yang baik, Anda dapat memastikan bahwa semua tamu merasa bahagia dan puas saat merayakan momen istimewa dalam hidup Anda.

Sumber:

UPDATE TERBARU