Pembangunan Tol Solo Cilacap Lewat Yogyakarta Ditarget Usai 2024, Akan Terkoneksi Dengan Jalan Tol Gedebage Hingga YIA Kulonprogo
--
Tol Solo Cilacap Lewat Yogyakarta
Dilansir informasi dari Kementerian PUPR, ada 3 tahap pengerjaan konstruksi jalan Tol Cilacap-Jogja yang rencananya di-mulai pertengahan tahun 2024.
3 Tahap Pembangunan Tol Cilacap-jogja dan jadwal konstruksinya:
- Tahap 1 SS Kebumen – YIA Kulonprogo: Juli 2024 – Juni 2026
- Tahap 2 SS Soempioeh – SS Kebumen: Januari 2026 – Desember 2027
- Tahap 3 JC Cilacap – SS Soempioeh: Januari 2027 – Desember 2029.
Wilayah yang akan di-bangun terlebih dahulu adalah Kebumen yang targetnya mulai pada Juli 2024. Setelahnya, tahap 3 di Cilacap baru akan dikerjakan pada Januari 2027 mendatang.
Baca juga: 5 Rekomendasi Travel Jakarta Palembang Via Tol Terbaik Dengan Fasilitas Lengkapnya
Baca juga: Daftar Travel Cirebon Solo PP Via Tol Paling Murah, Terbaik, dan Ada Setiap Jam
Rute Tol Solo Cilacap Lewat Yogyakarta
Untuk Wilayah Kebumen sendiri kabarnya ada 52 Desa terdampak, Berikut ini daftar nama-nama desa yang akan dilewati jalan Tol Cilacap-Jogja di Kabupaten Kebumen.
Kecamatan Rowokele
- Rowokele
- Bumiagung
Kecamatan Buayan
- Tugu
- Jogomulyo
- Nogoraji
- Banyumudal
- Mergosono
Kecamatan Kuwarasan
- Wonoyoso
- Kuwaru
- Bendungan
- Serut
- Jatimulya
Kecamatan Adimulyo
- Sidomukti
- Pekuwon
- Meles
- Banyurata
Kecamatan Karanganyar
- Sidomulyo
- Grenggeng
- Panjatan
Kecamatan Sruweng
- Purwodeso
- Karanggedang
- Sidoharjo
- Menganti
- Trikarso
Kecamatan Klirong
- Banjarwinangun
- Dorowati
- Gadungrejo
Kecamatan Buluspesantren
- Tanjungsari
- Sidomoro
- Klapasawit
- Jogopaten
Kecamatan Mirit
- Winong
- Ngabean
Kecamatan Bonorowo
- Bonjoklor
- Bonjokkidul
- Mrentul.
Sekian udpate kali ini yang membahas mengenai pembangunan tol solo cilacap lewat yogyakarta yang wajib kamu tahu. Semoga adanya informasi kali ini bisa membantu kamu ya! Terus ikuti berita menarik lainnya di Ascomaxx.com ya!