Biaya Pendaftaran Masuk Pondok Pesantren Tebu Ireng Jombang Tahun 2023/2024 Lengkap Dengan Contoh Tes Masuknya
--
ASCOMAXX.com – Langsung saja lewat artikel berikut ini adalah informasi mengenai biaya pendaftaran masuk pondok pesantren tebu ireng jombang tahun 2023/2024 lengkap dengan contoh tes masuknya. Cek selengkapnya sampai akhir di sini, ya!
Pondok Pesantren Tebuireng merupakan salah satu pesantren terbesar di Kabupaten Jombang, Jawa Timuryang didirikan oleh K.H. M. Hasyim Asy'ari pada tahun 1899.
Selain materi pelajaran mengenai pengetahuan agama Islam, ilmu syari’at, dan bahasa Arab, pelajaran umum juga dimasukkan ke dalam struktur kurikulum pengajarannya.
Baca juga: Cara Tes Keaslian Getah Katilayu dengan Mudah, Langsung Ketahuan yang Asli dan Palsu!
Baca juga: Contoh Soal Smart GMA Verbal Untuk Tes Masuk Kerja, Bisa Untuk Latihan di Rumah!
Baca juga: Tips Lolos Tes Psikotes Bank BCA Tahun 2023, Keberhasilan Ada di Depan Mata!
Pondok Pesantren Tebuireng sendiri terletak di Jl. Irian Jaya No.10, Cukir, Kec. Diwek, Kabupaten Jombang, Jawa Timur 61471. Buat kamu yang ingin mendaftar ke sini maka simak informasi berikut ini.
Tes Masuk Pondok Pesantren Tebu Ireng Terbaru 2023/2024
Pendaftaran dan tes masuk Pondok Pesantren Tebu Ireng kini dilakukan melalui beberapa jalur. Pendaftaran secara daring bisa dilakukan dengan menghubungi panitia penerimaan santri baru dengan mengunjungi situs resmi Pondok Pesantren Tebu Ireng di www.tebuireng.online
Selain itu pendaftaran juga bisa dilakukan secara luring dengan cara datang langsung ke Pondok Pesantren Tebu Ireng. Sedangkan tes masuk Pondok Pesantren Tebu Ireng meliputi tes potensi akademik, psikotes, muatan lokal pesantren, materi MIPA, baca tulis Al Qur’an serta tes kesehatan.