Wednesday 15th of January 2025
×

Bolehkah Pupuk Hantu Dicampur Pestisida, Simak Baik-Baik Begini Efeknya Buat Tanaman

Bolehkah Pupuk Hantu Dicampur Pestisida, Simak Baik-Baik Begini Efeknya Buat Tanaman

--

Pupuk Hantu

Pupuk hantu merupakan pupuk hormon tumbuhan yang memiliki bentuk berwarna putih susu yang bisa dilarutkan ke dalam air. Pupuk hantu mengandung ZPT atau Zat Pengatur Tumbuh yang bisa kamu gunakan pada berbagai jenis tanaman palawija, hortikultura, tanaman kebun maupun tanaman industri.

Fungsi Pupuk Hantu

  • Menggunakan bahan-bahan yang aman.


  • Memberikan hasil panen yang seragam.

  • Memberikan peningkatan aroma serta warna pada buah-buahan.

  • Memberikan anakan yang banyak, keluarnya bulir secara bersamaan, serta persentasi isi yang banyak pada tanaman padi.

  • Kemasan botol yang gampang diaplikasikan.

Bolehkah Pupuk Hantu Dicampur Pestisida

Sering sekali ada pertanyaan bolehkah pupuk hantu dicampur dengan pestisida ? dikutip dari situs belajartani sebenarnya boleh-boleh saja mencampurkan pestisida dengan pupuk hantu ketika diaplikasikan dengan cara kombinasi.

Baca juga: Daftar Harga Pupuk KCL Subsidi Tahun 2023, yang Mau Bertani Wajib Catat

Baca juga: Harga Pupuk KCL 50 Kg Terlengkap Tahun 2023 Semua Jenis: Bersubsidi, Non Subsidi Hingga yang Cair

Baca juga: Daftar Harga Pupuk Mutiara Agustus 2023 di E Commerse, Langsung Check Out Aja Banyak Diskon

Cara memakai pupuk Hantu

Tanaman Buah

  • Apel : semprot dengan volume tinggi 1 ml/liter.

  • Nanas : semprot dengan volume tinggi 1 ml/liter.

  • Jeruk : semprot dengan volume tinggi 1 ml/liter.

  • Mangga : semprot dengan volume tinggi 2 ml/liter.

Tanaman Kebun / Pangan

  • Tembakau : semprot dengan volume tinggi 2 ml/liter.

  • Kedelai : semprot dengan volume tinggi 1 ml/liter.

  • Kopi : semprot dengan volume tinggi 0,5 ml/liter.

  • Padi : untuk umur 35 serta 50 HST 1,5 ml/liter.

  • Jagung : semprot dengan volume tinggi 1 ml/liter.

Tanaman Sayur-sayuran

  • Cabai : semprot buah dengan takaran 1 ml/liter.

  • Bawang merah : semprot dengan takaran tinggi 1 ml/liter.

Tanaman Hias

  • Bunga anggrek : takaran dosis 1 ml/liter.

  • Bunga mawar : rendam 30 menit dengan takaran atau dosis 2 ml/liter.

  • Bunga melati : rendam 30 menit dengan takaran atau dosis 2 ml/liter.

  • Berapa harga pupuk POC NASA?

Teknik Budidaya Tanaman untuk Meningkatkan Hasil Panen

1. Pemupukan Secara Terjadwal

Pemupukan harus dilakukan secara terjadwal sesuai dengan jenis tanaman yang ditanam. Dosis pemupukan juga perlu diperhatikan.Umumnya, pupuk diberikan pada tanaman saat pagi hari atau sore.

2. Perhatikan Fase Pertumbuhan Tanaman

Pemberian pupuk juga harus memerhatikan umur dari tanaman, karena setiap fase pertumbuhan tanaman membutuhkan asupan nutrisi dengan jumlah yang berbeda-beda.

3. Penyiraman Air Secara Teratur

Pada dasarnya, kebutuhan air pada tanaman harus dipenuhi dengan baik. Penyiraman air jika terlalu sedikit umumnya bisa menyebabkan tanaman kekeringan dan kemudian menjadi mati.

Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait jawaban dari pertanyaan bolehkah pupuk hantu dicampur pestisida? Semoga informasi yang kami sampaikan ini bisa bermanfaat.

Sumber:

UPDATE TERBARU