Sunday 19th of January 2025
×

Download Kumpulan Soal Ujian Masuk MAN 4 Jakarta 2023/2024 dan Pembahasannya, Tinggal Print dan Latihan di Rumah

Download Kumpulan Soal Ujian Masuk MAN 4 Jakarta 2023/2024 dan Pembahasannya, Tinggal Print dan Latihan di Rumah

--

6.    Himpunan A adalah himpunan semua bilangan prima dari 1 sampai 20. Banyaknya himpunan bagian A adalah…

A. 512
B. 128
C. 256
D. 64
E. 32


Jawaban: C. 256

7.    Perhatikanlah pernyataan di bawah ini!

1) Mendapatkan kekayaan yang melimpah ruah.
2) Memperoleh kemudahan dalam menjalani kehidupan.
3) Selamat dari azab dan bahaya baik di dunia maupun di akhirat.
4) Adanya jaminan dari Allah Swt. untuk mendapatkan surga-Nya.
5) Tidak terkena cobaan atau musibah yang ditetapkan oleh Allah Swt.
Dari pernyataan diatas, manfaat berperilaku jujur ditandai nomor…..

A. (1), (2), dan (4)
B. (1), (2), dan (3)
C. (2), (3), dan (4)
D. (1), (3), dan (5)
E. (2), (4), dan (5)

Jawaban: C. (2), (3), dan (4)

8.    Kemampuan DNA memperbanyak diri disebut dengan kemampuan?

A. Katalisator
B. Heterokatalik
C. Autokatalik
D. Katalis
E. Autokatalik

Jawaban: C. Autokatalik

9. Sebuah alat mempunyai hambatan 1,5 kΩ dilalui arus listrik 0,5 A, maka beda potensial penghantar tersebut yaitu...

A. 7,5 V
B. 750 V
C. 7.500 V
D. 75.000 V
E. 750.000 V
Jawaban: B. 750 V

10. Perilaku yang menunjukkan sikap kompetitif sesuai dengan kandungan Q.S. al-Māidah/5:48 adalah

A. Belajar dengan sungguh-sungguh agar ia menjadi juara kelas
B. Berkompetisi secara sehat, tidak curang dan tidak menyontek
C. Bekerja keras agar apa yang diinginkan dapat tercapai
D. Berkolaborasi agar sama-sama mendapatkan nilai memuaskan
E. Menaati semua aturan yang ada di sekolah dan kelas

Demikian ringkasan informasi yang dapat kami sampaikan kepada kalian semua. Semoga artikel ini bisa berguna dan bermanfaat. 

Sumber:

UPDATE TERBARU