Rekomendasi Toko Snack Kiloan Terdekat Kota Kediri, Yang Doyan Ngemil Bisa Langsung Datengin Sekarang!
--
- Lokasi: Ruko Lapangan Ngronggo No.27, Jl. Sunan Ampel, Ngronggo, Kec. Kota, Kabupaten Kediri.
- Jam buka: 08.00–21.00 WIB.
2. Jawara Snack Kediri
Berbagai snack dengan banyak varian bakal bikin kamu bingung untuk memilih produk yang akan kamu beli. Mulai dari keripik, kerupuk, jelly dan berbagai jajanan menarik lainnya bisa kamu temukan di tempat ini.
- Lokasi: Jl. Semeru No.280A, RT.02/RW.02, Campurejo, Kec. Mojoroto, Kabupaten Kediri.
- Jam buka: Senin-Sabtu, 08.00–17.00 WIB Minggu, 08.00–14.00 WIB.
3. Grosir Snack Sidomuncul Kediri
Toko Grosir Snack Sidomuncul Kediri ini merupakan salah satu pusat jajanan kiloan terlengkap di Kediri. Tempat belanja snack ini cukup besar dan luas sehingga produk yang tersedia pun juga cukup banyak.
- Lokasi: Jl. Pattimura No.107, Jagalan, Kec. Kota, Kota Kediri.
- Jam buka: Senin-Sabtu, 08.00–18.00 WIB.
Usai sudah bahasan kami mengenai Rekomendasi Toko Snack Kiloan Terdekat Kota Kediriyang bisa kami sampaikan disini. Semoga informasi ini bermanfaat ya.