Thursday 26th of December 2024
×

Nama Jaksa Shandy Handika Kembali Disorot Setelah Tangani Kasus Jessica-Mirna, Ternyata Segini Total Kekayaannya!

Nama Jaksa Shandy Handika Kembali Disorot Setelah Tangani Kasus Jessica-Mirna, Ternyata Segini Total Kekayaannya!

--

Disitat dari laman ELHKPN milik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Shandy Handika punya aset Rp 7,62 miliar tanpa tanggungan hutang. Harta tersebut terakhir dilaporkan pada Februari 2023.

Aset Shandy kebanyakan berbentuk tanah dan bangunan, yakni bernilai Rp 6,6 miliar dengan tiga lokasi berbeda. Seluruhnya berstatus hibah tanpa akta. Lantas, bagaimana isi garasinya? Benarkah kendaraannya berstatus mewah dengan banderol selangit?


Baca juga: Kembali Muncul Buaya di Pemukiman Warga, Kali ini di Sungai Afur Dekat SMPN 30 Surabaya Viral di Tiktok

Baca juga: Profil dan Biodata Tri Yuli Setyowati, Wakil Bupati Blora yang Viral Usai Bagi-Bagi Duit ke Kader PDIP

Baca juga: Heboh! Pengakuan Otto Hasibuan Jika Jessica Wongso Dihipnotis Oleh Penyidik Metro Jaya, Kilas Balik Kisah Kopi Maut

Masih menurut laporan yang sama, Shandy Handika punya dua mobil di garasi rumahnya. Keduanya juga berstatus hibah tanpa akta dengan nilai total mencapai Rp 975 juta.

Kendaraan tersebut di antaranya Mitsubishi Pajero Sport keluaran 2014 dengan harga Rp 525 juta dan Mercedes-Benz sedan lansiran 2016 yang bernilai Rp 450 juta. Sayangnya, khusus untuk Mercy, laporan itu tak menulis secara detail soal tipenya.

Itulah dia tadi mengenai  total kekayaan Shandy Handika yang bisa kami sampaikan pada kesempatan kali ini. Semoga berita kali ini bisa membantu kamu untuk update berita terkini.

Sumber:

UPDATE TERBARU