Monday 20th of January 2025
×

Susunan Acara Apel Pagi di Sekolah Setiap Hari Senin Lengkap Dengan Teks MC, UUD Naskah Pancasila, Hingga Penutup

Susunan Acara Apel Pagi di Sekolah Setiap Hari Senin Lengkap Dengan Teks MC, UUD Naskah Pancasila, Hingga Penutup

--

Sebagai referensi berikut adalah contoh susunan acara apel pagi di sekolah:

SUSUNAN UPACARA APEL PAGI HARI SENIN TANGGAL.... BULAN.... TAHUN....

  1. Pembina apel memasuki lapangan apel
  2. Penghormatan kepada pemimpin apel
  3. Laporan komandan apel
  4. Pembacaan teks Pancasila, diikuti seluruh peserta
  5. Mengheningkan cipta dipimpin oleh pembina apel
  6. Amanat pembina apel, peserta diistirahatkan
  7. Pembacaan do'a
  8. Penghormatan bendera merah putih dipimpin oleh komandan apel
  9. Laporan komandan apel
  10. Penghormatan kepada pembina apel
  11. Pembina apel diperkenankan meninggalkan tempat apel
  12. Apel pagi telah selesai dilaksanakan, peserta dibubarkan

Baca juga: Rekomendasi Pijat Full Nakal Jakarta Terdekat dengan Lokasi Saya Saat Ini, Bebas Party! Nikmati Service Mantap dari Terapis Cakap

Baca juga: Contoh Berita Acara Serah Terima Barang, Begini Cara Tulisnya yang Baik dan Benar

Baca juga: Download Teks Berita Acara Serah Terima Barang Format PDF/DOC yang Bisa Kamu Unduh Sekarang!

Dalam rangka tertib pelaksanaan Apel Pagi Setiap Hari Senin di lingkungan Pemerintah Kabupaten Probolinggo, berikut ini kami sampaikan dokumen dan file pendukung lainnya yang dibutuhkan pada saat pelaksanaan kegiatan. Silakan unduh file berikut ini:

  1. Tata Upacara Acara Apel Pagi 
  2. Naskah Baca MC 
  3. Naskah Pancasila 
  4. Naskah Pembukaan UUD Negara RI Tahun 1945 
  5. Naskah Panca Prasetya KORPRI 
  6. Naskah Do’a 
  7. Naskah Asmaul Husna 
  8. Audio Lagu Kebangsaan Indonesia Raya 
  9. Audio Asmaul Husna 

Susunan Acara Apel Pagi di Sekolah Setiap Hari Senin

Susunan acara atau rundown merupakan usunan dari program yang secara sistematis dari suatu acara yang akan dibatasi oleh deretan durasi. Biasanya, susunan acara terseut dibuat oleh panitia sebuah acara dan sering ditemukan pada kegiatan yang melibatkan banyak orang.

Dalam sebuah event agar bisa terselenggara dengan baik tentunya diperlukan panitia yang mumpuni. Panitia biasanya terdiri dari beberapa posisi atau peran yang berbeda, masing-masing dengan tugas dan tanggung jawabnya sendiri.

Atau kamu dapat pula mengunduh sekaligus paket file dokumen secara lengkap. Silakan unduh file berikut ini:

UNDUH TEKS DI SINI 

Bagaimana, menarik bukan informasi mengenai susunan acara apel pagi di sekolah setiap hari senin. Semoga bisa membantu!

Sumber:

UPDATE TERBARU