Sunday 19th of January 2025
×

Rekomendasi Game Hantu yang Bisa Buat Mabar Terbaru 2023 Untuk Android dan iOS, Siap-Siap Senam Jantung Berjamaah

Rekomendasi Game Hantu yang Bisa Buat Mabar Terbaru 2023 Untuk Android dan iOS, Siap-Siap Senam Jantung Berjamaah

--

2. Horror Field

Tak hanya horor, game produksi Skytec Games ini juga dilengkapi adegan-adegan laga luar biasa seru dan mengasyikan bila dimainkan bareng-bareng. Horor field mengusung tema penderitaan yang bisa membikin pemain senam jantung. Para pemain mabar akan menemui lebih dari satu karakter unik yang bisa memacu detak jantung.


Baca juga: Cara Hapus Data dari Pinjol Permanen, Dijamin 100% Aman, Ampuh, dan Anti Teror

Baca juga: Spesifikasi Samsung A14 5G Dari Kamera Hingga Seri Prosesornya: Cuma 2 Jutaan Aja!

Baca juga: Link Baca Manhwa Winter Wolf Chapter 22 Bahasa Indonesia, Terren Menyembunyikan Sesuatu Dari Lis

3. Murderer Online

Murderer Online adalah game yang genrenya adventure sekaligus horor. Game IGames ini akan membuat kamu ketagihan. Tersedia berbagai karakter geografi yang disuguhkan dalam game ini.Pemain bisa pilih salah satu dari sepuluh murderer alias pembunuh. Pemain akan sering ada dalam situasi tegang yang menyeramkan.

4. The Room

The Room mengusung cerita horor yang menegakkan bulu kuduk. Ditambah efek suara yang menegangkan. Salah satu keistimewaan The Room adalah berbagai teka teki sulit yang tersebar di sepanjang permainan.

5. Dead Plague: Zombie Outbreak

Dead Plague: Zombie Outbreak ini membuat kamu bertahan hidup dan berjuang lolos dari gigitan zombie. Game ini juga bisa dimainkan secara online bersama teman-teman sehingga kamu bisa bertahan dari gigitan para zombie.

6. GTFO

Dalam game GTFO kamu akan berada di sebuah ruangan bawah tanah dan akan dipenuhi dengan monster-monster yang mengerikan. Kamu diajak untuk mengumpulkan artefak berharga dan berhadapan dengan monster-monster yang mengerikan.

Sumber:

UPDATE TERBARU