Thursday 17th of October 2024
×

Mengenal Mitos Daun Pohon Dewandaru, Sering Dikaitkan Untuk Ritual Pesugihan di Gunung Kawi

Mengenal Mitos Daun Pohon Dewandaru, Sering Dikaitkan Untuk Ritual Pesugihan di Gunung Kawi

--

ASCOMAXX.com – Banyak pengunjung Gunung Kawi yang mencari daun poho Dewandaru. Lantas, apakah manfaatnya? Nah, berikut ini adalah informasi mengenai mitos dari daun pohon Dewandaru Gunung Kawi. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Gunung Kawi merupakan salah satu gunung di Jawa Timur. Gunung ini sendiri mempunyai beragam nilai kearifan lokal dan nilai budaya. Tempat tersebut konon dijadikan sekelompok orang untuk mendapatkan kesaktian, memperdalam ilmu hitam, hingga melakukan pesugihan.


Baca juga: Mitos Pohon Dewandaru Gunung Kawi, Jadi Jimat Keberuntungan Hingga Datangkan Pesugihan

Baca juga: Gambar Sketsa Pohon Mangga Mudah Ditirukan, Beserta dengan Detail-detail Lengkap!

Baca juga: Baca Manga Boruto: Two Blue Vortex Chapter 3 Bahasa Indonesia, Akar Pohon Raksasa Akan Berubah Menjadi Shinju!

Gunung Kawi sendiri juga terkenal dengan pohon Dewandarunya. Banyak pengunjung yang percaya jika bagian dari pohon Dewandaru di Gunung Kawi dapat menjadi jimat pembawa keberuntungan.

Sampai detik ini, dipercaya jika ranting, buah, dan daun pohon Dewandaru bisa menjadi jimat yang mendatangkan kekayaan bagi orang yang bisa mendapatkannya.

Akan tetapi, seperti namanya yaitu pohon kesabaran, dibutuhkan kesabaran hingga berbulan-bulan untuk menunggu beberapa bagian dari pohon itu jatuh, termasuk daunnya.

Sumber:

UPDATE TERBARU