Friday 20th of December 2024
×

Sinopsis Drama China Fei Chai Xiao Wu Zuo (2023) Menumpas Misteri Jiang Li di Masa Lampau

Sinopsis Drama China Fei Chai Xiao Wu Zuo (2023) Menumpas Misteri Jiang Li di Masa Lampau

--

Sinopsis Drama Fei Chai Xiao Wu Zuo (2023)

Sinopsis drama ini mengisahkan tentang Jiang Li, seorang mahasiswa kedokteran forensik, yang tanpa sengaja terlibat dalam sebuah permainan teka-teki dan tiba-tiba bertransformasi menjadi sosok kuno, Xiao Renzuo.

Untuk menyelesaikan tantangan dalam permainan tersebut, Jiang Li bergabung dengan Ren Zuo, Shen Xiuning, dan kepala penegak hukum Li Canglang.


Bersama-sama, mereka menggunakan metode ilmiah untuk mengungkap misteri di balik kesalahpahaman superstisi dan mengembalikan kebenaran yang sebenarnya. Dalam prosesnya, Jiang Li juga menemukan cinta sejati dalam kasus berbahaya ini.

Baca juga: Sinopsis Drama China Romance on the Farm (2023) Kisah Gadis Malang yang Bertahan di Sebuah Desa Terpencil

Baca juga: Romansa Manis! Sinopsis Drama China Jin Huan (2023), Dibintangi Oleh Claire Jia dan Li Pei En

Baca juga: Sinopsis Drama China Mr. & Mrs. Chen (2023) Pertemuan Mantan Kekasih untuk Saling Menyatukan Cinta Kembali

Jika kalian penasaran dengan kisah film satu ini, bisa menyaksikan pada platform digital Tencent Video atau platform lain yang menyediakan. Sekarang ini juga telah berkembang banyak mengenai platform streaming video yang semakin memudahkan kita untuk menonton dimanapun.

Demikianlah informasi terkait sinopsis Drama China Fei Chai Xiao Wu Zuo (2023). Semoga informasi ini bisa bermanfaat dan selamat menyaksikan kisah drama yang menarik serta membuat kalian akan terlarut dengan ceritanya tersebut.

Sumber:

UPDATE TERBARU