Sunday 24th of November 2024
×

Cara Buat Gambar Ilustrasi Komik Pakai Canva, Bisa Lebih Cepat Ketimbang Manual!

Cara Buat Gambar Ilustrasi Komik Pakai Canva, Bisa Lebih Cepat Ketimbang Manual!

--

Menggambar sendiri merupakan kegiatan yang sangat bagus untuk anak kecil karena dapat melatih imajinasi dan otak mereka. Hal ini juga bagus untuk melatih kemampuan mencampur warna.

Meski terkesan sulit, sebenarnya ada beberapa cara menggambar yang mudah untuk anak SD. Bagaimanakah caranya? Berikut ini penjelasan lengkapnya.


Baca juga: Download Kumpulan Contoh Susunan Acara Diklat PDF/DOC Gratis, Permudah Pekerjaan dan Menghafalmu!

Baca juga: Cara Membuat Sandi Ambalan yang Paling Cepat dan Gampang Diingat, yang Masih Belajar Wajib Merapat

Baca juga: Kumpulan Contoh Soal Sandi Angka Pramuka dan Kunci Jawabannya, Belajar Jadi Makin Mudah!

Cara Buat Gambar Ilustrasi Komik Pakai Canva

Cara bikin komik sederhana dengan Canva Salah satu aplikasi yang bisa digunakan untuk membuat komik adalah Canva. Berikut ini cara untuk membuat komik sederhana menggunakan Canva, dikutip dari laman resminya:

1. Buka Canva Buka Canva https://www.canva.com/ lalu ketikkan "Comic Strip" di kolom pencarian. Bisa juga dengan langsung mengakses halaman berikut   https://www.canva.com/create/comic-strips/.

2. Pilih template Selanjutnya Anda bisa membuat komik melalui halaman kosong maupun dengan memanfaatkan salah satu template dari Canva yang sudah jadi. Cari template yang sesuai dan lakukan pengeditan template agar bisa menjadi komik sesuai yang diharapkan.

3. Manfaatkan fitur Mendesain komik di Canva melalui template bisa dilakukan dengan mudah karena setiap template dilengkapi dengan halaman lengkap, gelembung ucapan, dan halaman ilustrasi. Pengguna juga bisa memanfaatkan berbagai elemen yang ada untuk ditambahkan ke desain.

Sumber:

UPDATE TERBARU