Sunday 26th of January 2025
×

Arti Kata Phei, Sebuah Istilah Viral di TikTok yang Kerap Digunakan Oleh Keturunan China di Kalimantan

Arti Kata Phei, Sebuah Istilah Viral di TikTok yang Kerap Digunakan Oleh Keturunan China di Kalimantan

--

ASCOMAXX.com - Siapa yang suka bertanya-tanya dengan arti istilah viral yang beredar di media sosial? Berikut ini akan kami sampaikan informasi mengenai arti kata phei atau bahasa gaul yang viral di TikTok. Selengkapnya kami sampaikan di sini.

Dalam suatu sub-kultur pasti ada sekumpulan terminologi yang hanya bisa dimengerti oleh anggota komunitas tersebut. Dalam hal ini akan kami sampaikan informasi mengenai arti bahasa gaul viral phei dan istilah lainnya yang sering digunakan warganet.


Baca juga: Video Viral Anak SMA dan Bule Lakukan Perbuatan Tak Senonoh, Masih Pakai Seragam: Korban Dijual Mucikari Rp 3 Juta

Baca juga: Link Video Syur Murid SMA dan Pria Bule yang Viral No Sensor, Ternyata adalah Korban Dari Jasa Mucikari

Baca juga: Lirik Lagu Oke Gas 2 Tabrak Tabrak Masuk yang Viral di TikTok Jadi Sound Video FYP

Media sosial ini adalah salah satu aplikasi hiburan terbaik di mana pengguna bisa menonton berbagai video kreatif dan menarik. banyak juga hal trending dan viral yang berasal dari medsos ini.

Tiktok merupakan platform media sosial terbesar yang sering memicu viral dan trend. Penyebaran informasi makin cepat dan tak terbatas dengan format video TikTok.

Belakangan ini, istilah phei tengah viral di media sosial, khususnya TikTok. Alhasil, banyak netizen yang mempertanyakan phei artinya apa dalam bahasa Indonesia.

Sumber:

UPDATE TERBARU