Friday 20th of December 2024
×

Sinopsis Serial Karn Sangini, 17 Oktober 2023: Pursyotam Bagi Informasi Penting Untuk Karna

Sinopsis Serial Karn Sangini, 17 Oktober 2023: Pursyotam Bagi Informasi Penting Untuk Karna

--

ASCOMAXX.com – Artikel berikut ini adalah informasi mengenai sinopsis serial Karn Sangini, 17 Oktober 2023 yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan kisah serunya!

Menonton serial bisa menjadi pilihan untuk menghabiskan waktu luang. Saat ini sendiri, sudah tersedia berbagai jenis genre serial yang dapat dipilih sesuai dengan keinginan pribadi.


Baca juga: Reuni Raja Shugo dan Kyoryu! Nonton Serial Ohsama Sentai King-Ohger (2023) Episode 33 Sub Indonesia

Baca juga: Nonton Serial Karn Sangini Sub Indonesia Full Episode, Ceritakan Kisah Uruvi, Putri Raja Vahusha dan Ratu Shubra

Baca juga: Nonton Serial Kurulus Osman Season 5 Episode 133 Sub Indo dan Jadwal Tayangnya, Berkumpulnya Para Beys

Selain itu, sudah adanya banyak platform streaming serial online juga menjadi salah satu keuntungan bagi para pecinta serial. Beberapa yang populer yaitu HBO GO, Netflix, dan masih banyak lainnya.

Deskripsi Serial Karn Sangini

Karn Sangini merupakan serial televisi mitologi India berdasarkan novel Kavita Kane, Karna's Wife: The Outcast's Queen yang mengudara di Star Plus.

Serial ini diproduksi oleh Shashi Sumeet Productions dan dibintangi oleh Tejasswi Prakash dan Aashim Gulati. Serial ini berakhir pada 25 Februari 2019 karena jumlah penonton yang rendah.

Sumber:

UPDATE TERBARU