Cara Pakai Pelembab Wardah Untuk Kulit Normal dan Kering, Ikuti Caranya Biar Hasil Maksimal!
--
Pelembap Wardah akan mengikat kandungan air dalam kulit, sehingga kulit akan terjaga kelembapannya sepanjang hari. Selain itu, pelembap Wardah memiliki banyak varian dan kemasan. Kamu bisa memilihnya sesuai dengan kebutuhanmu. Untuk itu, kamu perlu melihat komposisi setiap pelembap Wardah.
Cara Pakai Pelembab Wardah Untuk Kulit Normal dan Kering
Baca juga: Cara Cek Suhu Badan Pakai HP Tanpa Aplikasi, Mudah Banget! Pakai Teknik Ini Pasti Bisa
Baca juga: Cara Menurunkan Darah Tinggi dalam 5 Menit, Mudah Dilakukan dan Tanpa Pakai Obat
1. Membersihkan kulit wajah dengan pembersih
Langkah pertama dalam mengaplikasikan cara menggunakan moisturizer yang benar yaitu selalu membersihkan wajah terlebih dahulu dengan pembersih.
Begini, membersihkan wajah terlebih dahulu sebelum penggunaan pelembat penting untuk mencegah kulit mengering setelah dicuci.
2. Pakai toner
Setelah mencuci muka, Kamu disarankan untuk menggunakan serum dan toner sebelum mengoleskan produk pelembap. Cara menggunakan moisturizer satu ini penting untuk menghaluskan, melembutkan, dan menenangkan kulit. Pada beberapa produk, toner mengandung bahan yang bisa membantu mengembalikan nutrisi kulit dan meredakan kemerahan, serta bercak kering.