Sunday 24th of November 2024
×

Tutorial Suruh Temu Rose PSHT yang Dilakukan Oleh Juru Kecer, Begini Urutannya Agar Tidak Salah

Tutorial Suruh Temu Rose PSHT yang Dilakukan Oleh Juru Kecer, Begini Urutannya Agar Tidak Salah

--

ASCOMAXX.com – Pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai prosesi suruh temu rose PSHT yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

PSHT atau Persaudaraan Setia Hati Terate merupakan organisasi pencak silat lokal yang berasal dari Madiun yang telah mempunyai banyak anggota di seluruh Nusantara. Selain belajar pencak silat, para anggotanya turut dibekali dengan falsafah PSHT yang menjadi tuntunan hidup mereka.


Baca juga: Makna Suruh Temu Rose PSHT, Lambangkan Kesatuan Lahir dan Batin dengan Sang Pencipta

Baca juga: Arti Gelas Pecah Saat Pengesahan PSHT Viral Media Sosial, Cari Tau Alasannya Disini!

Baca juga: Mengenal PSHT JJ 08 P16 Banguntapan Yogyakarta, Miliki Tuntunan, Tujuan, dan Pendekatan Berbeda

PSHT memfasilitasi anggotanya untuk mengembangkan karakter yang menjunjung tinggi kejujuran, menjaga keseimbangan fisik, mental, pikiran, emosi, sosial, dan spiritual. Penanaman nilai-nilai falsafah ini menjadi penting mengingat harus berhadapan dengan kemajuan teknologi.

Persaudaraan Setia Hati Terate (Setia Hati Terate atau SH Terate) merupakan sebuah organisasi olahraga yang diinisiasi oleh Ki Hadjar Hardjo Oetomo pada tahun 1922 silam. Organisasi tersebut kemudian disepakati namanya menjadi Persaudaraan Setia Hati Terate pada kongres pertamanya di Madiun pada tahun 1948.

Untuk menambah informasi, PSHT adalah sebuah organisasi pencak silat yang tergabung dan salah satu yang turut mendirikan Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) pada tanggal 18 Mei 1948 silam.

Sumber:

UPDATE TERBARU