Sunday 24th of November 2024
×

Rekomendasi Sunscreen YOU Untuk Beragam Jenis Kulit, Mulai Dari Kering Sampai Berminyak

Rekomendasi Sunscreen YOU Untuk Beragam Jenis Kulit, Mulai Dari Kering Sampai Berminyak

--

ASCOMAXX.com – Kali ini kami akan menyampaikan informasi mengenai rekomendasi sunscreen YOU untuk beragam jenis kulit. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya ya!

Skin care adalah produk perawatan kulit yang tujuannya bermacam-macam mulai dari menenangkan, memulihkan, memperbaiki, hingga melindungi kulit kita.


Sederhananya ada tiga basic skincare yang paling penting untuk diterapkan, yaitu Cleansing, Moisturizing, dan Protecting. Membersihkan wajah dianjurkan untuk menggunakan produk pembersih atau cleanser agar dapat membersihkan debu maupun kotoran secara lebih maksimal.

Baca juga: Cara Membedakan Skincare RK Glow Asli dan Palsu, Banyak Beredar Duplikat: Wajib Ekstra Hati-hati

Baca juga: Daftar Harga Skincare RK Glow Tahun 2023 Solusi Atasi Kulit Kusam dan Jerawat yang Aman Serta Terjangkau

Baca juga: Skincare RK Glow: Manfaat, Kandungan, Cara Pemakaian, Berikut Review Kelebihan dan Kekurangannya Lengkap

Di Asia sendiri khususnya Indonesia memiliki paparan sianr matahari yang tinggi lantaran berada di khatulistiwa dengan iklim tropis yang bikin kita membutuhkan proteksi tambahan.

Berbeda jenis kulit, maka beda pula jenis dan kandungan sunscreen yang harus dipakai. Untungnya, beauty brand lokal Azarine memiliki beragam produk sunscreen yang telah disesuaikan dengan jenis kulit.

Meski sinar matahari di pagi hari mengandung vitamin D yang dapat menyehatkan tubuh, seperti membantu memperkuat tulang. Namun, paparan sinar matahari juga mengandung UVA dan UVB yang dapat menyebabkan masalah kesehatan serius, seperti kanker kulit, apabila kita tidak melindunginya dengan baik.

Sumber:

UPDATE TERBARU