Friday 24th of January 2025
×

Daftar Lagu Daerah Jawa Timur Lengkap dengan Lirik dan Maknanya, Wajib untuk Dilestarikan!

Daftar Lagu Daerah Jawa Timur Lengkap dengan Lirik dan Maknanya, Wajib untuk Dilestarikan!

--

Lirik Lagu Karraban Sape:

Saban taone Madura latan te rame
Banya kelaban badana kerraban sape
Banya rang manca pada datang dari jauna
Bade nenggu a kerraban sape Madura
E eee sape buru duli buru
E eee sape menggir duli menggir
E eee sape buru duli buru
E eee sape menggir duli menggir


Baca juga: Lirik Lagu Shibal Shibal Virak TikTok Hingga Instagram, Bikin Warganet Salah Paham dengan Artinya

Baca juga: Arti Tren Mbak Taylor yang Viral di TikTok Sampai Penuhi FYP Dengan Lagu All Too Well

 

Baca juga: Link Download Lagu Always - Daniel Caesar, Viral Tiktok! Auto FYP Kalau Pakai Backsound ini

3. Grimis-grimis

Lagu "Grimis-grimis" berasal dari daerah Banyuwangi, Jawa Timur. Meskipun singkat, lagu ini mengangkat aspek kehidupan sehari-hari dan menyiratkan pesan tentang pentingnya hidup dalam damai dan harmoni bersama sesama.

Lirik Lagi Grimis-grimis:

Grimis-grimis malem Kemis
Ayu kemulan ben aja kademen
Musime rendeng rata rata kabeh 'dha kadhemen
Ati lamis, ulat manis yen adep-adepan
Mesam mesem katon ayem ora nduwe dendem
Yen satriya terus terang
Aja seneng nyacat uwong yen saka mburine

4. Tondu' Majang

"Lagu Tondu' Majang" merupakan lagu daerah asal Jawa Timur yang berasal dari wilayah Madura.

Lagu ini menggambarkan kehidupan keras para nelayan yang mempertaruhkan nyawa mereka di lautan dalam pencarian ikan, menghadapi berbagai bahaya. Lagu ini mencerminkan kenyataan hidup para nelayan Madura.

Lirik Lagu Tondu'Majang:

Ngapote wa lajara etangale
Reng majang tatona la pada mole
Mom Tengghu dari ambet da jhalanna
Ma'se bannya'a ongghu ollena

Du...mon ajhalling odi'na oreng majangan
Abhantal omba' sapo' angen salanjhanga

Ole...olang paraona alajara
Ole...olang alajara ka Madhura

Reng majang bannya, ongghu bhabhajana
Kabhilang alako bhandha ngabana

Ole...olang paraona alajra
Ole...olang alajara ka Madhura

5. Gai' Bintang

Lagu "Gai' Bintang" mengisahkan seseorang dengan cita-cita tinggi yang sayangnya tidak cukup berusaha untuk mewujudkannya. Cita-cita diibaratkan sebagai bintang, namun usahanya hanya sebatas mendapatkan bulan.

Pesan dalam lagu ini adalah bahwa ketidakberhasilan mencapai cita-cita terjadi karena kurangnya usaha maksimal, namun terkadang kita memperoleh hal yang tak terduga yang bukan merupakan keinginan asli kita.

Lirik Lagu Gai' Bintang:

Gai' bintang a le' gaggar bulan
Paga'na janor koneng
Kaka' elang ale sajan jau
Pajauna e lon-alon
Liya lites, kembang ates, tocca'toccer

Demikianlah informasi yang dapat kami bagikan mengenai daftar lagu daerah Jawa Timur yang bisa kalian simak dan lihat dalam lirik juga maknanya diatas. Lagu-llagu tersebut tentu penting untuk dilestarikan. Sekian informasi dari kami, semoga bisa bermanfaat. 

Sumber:

UPDATE TERBARU