Sunday 19th of January 2025
×

Sinopsis Drama China Moonlight (2023), Saat Sebuah Kesalahan Berubah Jadi Cinta yang Besar!

Sinopsis Drama China Moonlight (2023), Saat Sebuah Kesalahan Berubah Jadi Cinta yang Besar!

--

ASCOMAXX.com – Tak hanya drama korea, drama China komedi romantis juga wajib masuk ke dalam daftar tontonanmu. Drama yang dirilis oleh industri hiburan Tiongkok ini memiliki cerita yang tak kalah seru dan menghibur untuk di tonton. Ada berbagai cerita yang diangkat mulai dari drama romantis anak sekolah, kehidupan bekerja, kehidupan sehari-hari dan lain-lain.

Ada sebuah drama china terbaru yang akan tayang pada 27 oktober mendatang di situs streaming MangoTV yaitu Moonlight (2023). Seperti apa sinopsisnya? cek di bawah ini ya.


Baca juga: Rilis di Netflix! Simak Sinopsis Series Animasi Pluto (2023) Kisah Detektif Gesicht yang Mengungkap Kematian Robot Legendaris!

Baca juga: Nonton Drama Hidden Love (2023) SUB Indo Full Epidode 1-25 SUB INDO, Kualitas HD 1080p Gratis!

Baca juga: Nonton Series The Vanishing Triangle (2023) Episode 1-2 Sub Indo, Awal Mula Kecurigaan Lisa Wallace

Menariknya lagi, terdapat juga cerita cinta yang dibalut dengan elemen olahraga, historikal, misteri, bahkan sci-fi. Drama China ini semakin menarik untuk ditonton karena adanya aktor dan aktrisnya yang rupawan dan menyegarkan mata.

Drama ini juga dibintangi aktor Chen Xinhai, seorang Fujian yang besar di Guangdong, telah bercita-cita menjadi seorang bintang sejak ia masih kecil. Setelah lulus SMA pada tahun 2019 , ia menyerah dalam ujian masuk perguruan tinggi dan menjadi trainee di Beijing.

Chen Xin Hai merupakan seorang aktor film dan televisi di China Daratan kelahiran Provinsi Fujian, China pada tanggal 5 Juli 2001.Pada tahun 2020, Chen berpartisipasi dalam variety show We Are Young sehingga secara resmi memasuki dunia hiburan. Ditahun 2023, Chen tampil di drama Taste of Love, Falling Before Fireworks dan The Love You Give Me.

Sumber:

UPDATE TERBARU