Sunday 24th of November 2024
×

Perbedaan Susu Morinaga Chil Kid Sama Chil Go, Cek Kandungan Gizinya Buat Tau Lebih Dalam!

Perbedaan Susu Morinaga Chil Kid Sama Chil Go, Cek Kandungan Gizinya Buat Tau Lebih Dalam!

--

Namun, ada pula varian bungkusan dalam bentuk stick pack atau sachet kemasan kecil dalam kotak karton.Di setiap kardus karton bagian luar kemasan susu Morinaga Chil Kid terdapat sejumlah informasi soal kandungan bahan yang ada di dalamnya.

Mulai dari cara menyajikan, petunjuk penggunaan, petunjuk penyimpanan, informasi nilai gizi, hingga komposisi bahannya.Secara tekstur, susu Morinaga Chil Ki d bertekstur kasar. Bubuknya tidak menggumpal, melainkan menyerupai bulir-bulir kecil yang mudah terurai. Warna bubuk susu Morinaga Chil Kid ini tidak putih bersih, justru sedikit agak kuning

Perbedaan Susu Morinaga Chil Kid Sama Chil Go


Chil Go adalah merk produk susu untuk mendukung daya tahan dan mencukupi kebutuhan nutrisi harian anak. Chil Go mempunyai dua bentuk sediaan, yaitu susu bubuk dan minuman susu steril.

Baca juga: Manfaat Pohon Tigaron Untuk Kesehatan, Bisa Sembuhkan Penyakit Kulit!

Baca juga: Apakah Cream NRL Mengandung Merkuri? Berikut Penjelasan Kandungan dan Izin dari BPOM Resminya

Baca juga: Apakah Cream NRL Mengandung Merkuri? Berikut Penjelasan Kandungan dan Izin dari BPOM Resminya

Morinaga Chil Go atau biasa disebut Chil Go adalah merk produk pangan berbentuk susu. Morinaga Chil Go adalah susu yang diformulasikan khusus untuk meningkatkan daya tahan tubuh sekaligus mencukupi kebutuhan nutrisi harian anak.

Morinaga Chil Go susu bubuk dibedakan berdasarkan kategori umur, yaitu Chil Go 1+ dan Chil Go 3+. Produk Chil Go 1+ diperuntukan bagi anak umur 1-3 tahun. Sementara Chil Go 3+ diperuntukan bagi anak 3-12 tahun. 

Sumber:

UPDATE TERBARU