7 Rekomendasi Pinjaman Online Tenor Panjang Legal dan Terbaru 2023, Kredit Apapun Jadi Makin Nyaman dan Aman
--
Baca juga: Hukum Mempelajari Ilmu Tajwid Adalah? Berikut Penjelasan Lengkap Untuk Umat Muslim
Baca juga: Arti Departed From Transit Adalah? Istilah Pengiriman Barang JNE Tentang Status Pengiriman Barang
-
Kredivo
Kredivo sudah bekerja sama dengan berbagai merchant, sehingga memungkinkan kamu untuk menggunakannya dalam berbagai kebutuhan. Adapun beberapa keuntungan yang ditawarkan, antara lain sebagai berikut:
- Tenor mulai dari 30 hari hingga 12 bulan.
- Plafon pinjaman Rp1.500.000 sampai Rp 30.000.000.
- Bunga mulai dari 0 persen hingga 2,6 persen per bulan.
-
JULO
Perusahaan ini termasuk salah satu platform kredit digital di Indonesia yang berizin dan berada dalam pengawasan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Berikut beberapa keuntungan menggunakan JULO:
- Plafon pinjaman mulai dari Rp2 juta hingga Rp8 juta.
- Tenor pinjaman dari 3 sampai 6 bulan.
- Bunga sebesar 1,5 persen sampai 4 persen per bulan atau sebesar 0,53 per hari.
- Produk pinjaman dengan menggunakan jaminan BPKB atau surat berharga lainnya.
-
Optima
Berikut beberapa keuntungan yang ditawarkan oleh Optima apabila kamu ingin mengajukan pinjaman online:
- Plafon pinjaman Rp300.000 sampai Rp5.000.000.
- Tenor angsuran kredit 2 bulan dan 3 bulan.
- Hanya butuh KTP sebagai syarat pengajuan pinjaman.
- Proses verifikasi cepat dan dana langsung cair 24 jam.
- Bunga mulai dari 0,6 persen per hari masih di batas wajar sesuai saran dari Asosiasi Fintech Pendanaan Indonesia (AFPI).