Sunday 24th of November 2024
×

Cara Menghitung Plester dan Acian Pada Dinding yang Benar, Ini Dia Tipsnya yang Wajib Diketahui!

Cara Menghitung Plester dan Acian Pada Dinding yang Benar, Ini Dia Tipsnya yang Wajib Diketahui!

--

ASCOMAXX.com – Plester dinding dan acian merupakan proses dalam penyelesaian dinding rumah yang dilakukan setelah memasang bata atau membuat beton. Definisi plester dinding sendiri adalah tahap finishing yang bertujuan menutup permukaan tembok agar lebih halus, rapi, dan rata. Sementara, acian adalah proses setelahnya yang untuk menghaluskan hasil plester dinding.

Material yang digunakan dalam plester dinding dan acian pun berbeda. Plester dinding menggunakan campuran pasir pasang, air, dan semen. Sedangkan adonan acian cukup mencampurkan semen dan air saja.


Lalu bagaimana cara menghitungnya? disini akan kami sampaikan mengenai Cara Menghitung Plester dan Acian yang Benar Juga Tepat yang akan kami bahas di bawah ini.

Baca juga: Info LOKER KAI Bandara November 2023 Ada 2 Posisi Kosong Buat Fresh Graduate Begini Syarat dan Cara Daftarnya

Baca juga: Jangan Gegabah! Perhatikan 7 Tips Bleaching Rambut, Mulai dari Cara Hingga Perawatannya

Baca juga: Harga Tiket Masuk dan Jam Buka Rumah Hantu Malioboro Yogya, Wisata Horor Spesial Buat Pecinta Jurig Malam

Pengertian Plesteran dan Acian

Plesteran
Dinding rumah terdiri dari susunan batu bata atau batako yang dilapisi dengan campuran semen untuk mengikat setiap batu yang terpasang. Proses ini dinamakan dengan proses plesteran. 

Bahan campuran semen atau bahan plesteran tersebut terdiri dari semen, pasir, dan air. Campuran semen ini harus diaplikasikan setiap kali sebuah batu diletakkan mulai dari sisi kiri dan kanan, kemudian atas dan bawah.

Acian
Setelah melalui proses plesteran, dinding rumah harus didiamkan selama 2 minggu sebelum dilanjutkan dengan proses pengacian. Permukaan dinding yang tadinya menampilkan susunan batu yang diplester akan ditutup dengan bahan acian dan inilah yang disebut dengan proses acian.

Acian berfungsi untuk memberikan visual dinding rumah yang lebih rapi sekaligus menghaluskan permukaan dinding yang akan dicat nantinya. Untuk mengaci dinding, kamu hanya memerlukan bahan acian yang mirip seperti semen dan juga air. Sangat mudah sekali, bukan?

Sumber:

UPDATE TERBARU