Friday 24th of January 2025
×

10 Contoh Gambar Komik Simple 4 Panel Indonesia yang Lucu, Bisa Jadi Inspirasi Buat Kamu yang Suka Menggambar

10 Contoh Gambar Komik Simple 4 Panel Indonesia yang Lucu, Bisa Jadi Inspirasi Buat Kamu yang Suka Menggambar

--

ASCOMAXX.com – Yang sedang mencari inspirasi gambar komik sini merapat yuk! Berikut ini merupakan update terkait dengan contoh komik simple 4 panel indonesia yang bisa kamu jadikan sebagai referensi. Simak di sini selengkapnya! 

Komik sendiri merupakan salah satu bentuk cerita yang digambarkan melalui gambar dan teks, menurut buku Why? Comic and Animation – Komik dan Animasi oleh YeaRimDang. Jadi, komik merupakan bacaan bergambar tidak bergerak yang membentuk sebuah cerita.


Komik merupakan karya seni dua dimensi yang dapat dinikmati berbagai kalangan dari segala umur. Untuk membuat suatu komik, terdapat beberapa tahapan dalam pembuatannya. 

Baca juga: Ryu Min Jadi Region Representative! Lanjut Baca Komik The 100th Regression Of The Max-Level Player Chapter 26 Bahasa Indonesia

Baca juga: Kisah Cinta Pemain Band! Sinopsis Komik Manhwa BL Love and Roll, Dokhee Sang Drummer yang Jatuh Cinta dengan Artis Tampan

Baca juga: Komik Kerajaan Seru! Inilah Sinopsis Webtoon They Wish to Take Away My Child dan Judul Lain Versi Naver Korea yang Baru Rilis

Komik memiliki banyak elemen pembentuknya. Elemen-elemen ini merupakan bahan dasar komik dan merupakan ciri khas dari komik dibandingkan dengan media yang lain.

Panel adalah kotak yang berisi ilustrasi dan teks yang membentuk alur sebuah cerita. Panel juga berisikan frame atau representasi dari kejadian utama atau cerita yang terdapat di dalam komik tersebut. Yang mana alam membaca komik, urutan arah panel dari kiri ke kanan, atas ke bawah atau searah jarum jam.

Tak cuma menghibur ternyata membaca komik juga bisa membuat kita mendapatkan banyak ilmu. Hal ini terjadi lantaran sering kali dalam komik tersebut, disisipkan ilmu-ilmu menarik. Misalnya jika kamu membaca komik tentang olahraga baseball, kamu bisa paham lebih lanjut mengenai teknik, peraturan permainan hingga latihannya secara tidak langsung.

Sumber:

UPDATE TERBARU