Hubungan Momen Gaya dan Momen Inersia Adalah? Berikut Penjelasan Lengkapnya
--
Rumus Momen Inersia
Secara matematis rumus momen inersia setiap benda akan berbeda-beda. Berikut rumus dan keterangannya.
Baca juga: Hadiah Untuk Heewon! Link Baca Omniscient Reader's Viewpoint Chapter 183 Bahasa Indonesia
1. Rumus momen inersia partikel
I = m.r2
Keterangan:
- I = momen inersia benda (kg.m2)
- m = massa benda (kg)
- r = jarak ke sumbu rotasi (m)
2. Rumus momen inersia benda tegar
I = m1r12 + m2r22 + m3r32 + ... + mnrn2
Keterangan:
- m1 = massa partikel ke-1;
- m2 = massa partikel ke-2;
- m3 = massa partikel ke-3;
- mn = massa partikel ke-n;
- r1 = jarak partikel ke-1 ke sumbu rotasi;
- r2 = jarak partikel ke-2 ke sumbu rotasi;
- r3 = jarak partikel ke-3 ke sumbu rotasi;
- rn = jarak partikel ke-n ke sumbu rotasi; dan
- I = momen inersia benda tegar.
Hubungan Momen Gaya dan Momen Inersia
Seperti yang sudah kita ketahui bersama, pada pembahasan sebelumnya kita mengetahui bahwa torsi merupakan penyebab benda bergerak rotasi, momen inersia (I) merupakan ukuran inersia atau kelembaman pada gerak rotasi.