Friday 24th of January 2025
×

Film Sengkolo Pemandi Mayat Akan Segera Diproduksi, Donny Alamsyah Menjadi Salah Satu Bintang Utamanya!

Film Sengkolo Pemandi Mayat Akan Segera Diproduksi, Donny Alamsyah Menjadi Salah Satu Bintang Utamanya!

--

ASCOMAXX.com - Informasi dari dunia perfilm-an horor tentang Sengkolo Pemandi Mayat yang kabarnya akan mulai melakukan proses produksi. Silahkan simak pembahasan secara lengkapnya berikut ini.

Film horor mampu menghadirkan pengalaman emosional yang sangat intens bagi penontonnya. Ketegangan, ketakutan, dan kecemasan yang dirasakan selama menonton dapat meningkatkan denyut jantung dan memicu reaksi fisik yang kuat. Ini memberikan sensasi yang unik, yang seringkali sulit untuk didapatkan dari genre film lainnya.


Salah satu film yang akan kita bahas adalah film Sengkolo Pemandi Mayat produksi dari MVP Pictures. Dilansir dari berbagai sumber film Sengkolo Pemandi Mayat akan segera memulai syuting pada bulan November tahun 2023.

Baca juga: Potret Sosok Bunga Reyza yang Foto Ciuman dengan Rony Parulian Tersebar, Ternyata Jebolan Idol Juga!

Baca juga: Profil dan Biodata Jihan Zulfa Firdaus, Mahasiswa Bandung Viral Usai Tipu Duit Arisan Demi Sang Pacar

Baca juga: Demi Foya-Foya Bareng Pacar, Jihan Zulfa Firdaus Tipu Duit Arisan Hingga Rp 2 Miliar

Film Sengkolo Pemandi Mayat ini akan diproduseri oleh Raam Punjabi dan disutradarai oleh Henny Saputra dengan Rebecca M. Bath sebagai penulis naskahnya. Donhny Alamsyah akan menjadi salah satu pemain utamanya.

“MVP Pictures selalu berkomitmen untuk menghadirkan cerita yang tidak hanya menghibur, tetapi juga dapat membangkitkan perasaan dan pengalaman yang dapat terhubung dengan baik dengan masyarakat. Saya berharap film ini bisa diterima dengan baik oleh pecinta film horor Indonesia", ujar sang produser.

Sumber:

UPDATE TERBARU