Friday 15th of November 2024
×

8+ Rekomendasi Wisata Candi di Jawa Timur, Situs Bersejarah yang Bisa Dikunjungi

8+ Rekomendasi Wisata Candi di Jawa Timur, Situs Bersejarah yang Bisa Dikunjungi

--

7. Candi Jago

Candi Jago ini berbentuk teran punden berundak, semakin ke atas ukurannya semakin mengecil. Tingginya sekitar 10 meter dan lebar sekitar 14 meter, dengan panjang mencapai 24 meter.Didirikan pada abad ke-13 pada zaman Kerajaan Singosari, candi ini dibangun menggunakan batuan andesit. Motif padma atau teratai pada candi menandakan keterkaitan Candi Jago dengan Kerajaan Singosari.


Lokasi: Jalan Wisnuwardhana, Tumpang, Kecamatan Tumpang, Malang
Jam operasional: setiap hari pukul 09.00-17.00 WIB
HTM: gratis

8. Candi Jolotundo

Candi ini berbentuk pertirtaan atau tempat pemandian, merupakan peninggalan Raja Udayana yang diberikan kepada putranya, Raja Airlangga, setelah dinobatkan sebagai Raka Sumedang Kahuripan. Mata air di sini dipercaya mampu menyembuhkan penyakit, sehingga banyak pengunjung yang kesini.

Lokasi: Area Hutan, Trawas, Mojokerto, Jawa Timur
Jam operasional: setiap hari, 24 jam
HTM: Rp10.000 untuk dewasa dan anak-anak Rp5.000

9. Candi Jawi

Candi ini memiliki ketinggian 24,5 meter, lebar 9 meter, dan panjang sekitar 14 meter membuat candi ini tampak begitu megah. Bentuknya mirip Candi Prambanan, karena atapnya memadukan stupa dan kubus meruncing pada pucuknya.

Lokasi: Jalan Raya Candiwates, Kecamatan Prigen, Pasuruan
Jam operasional: setiap hari pukul 07.00-17.00 WIB
HTM: gratis

Baca juga: 5 Rekomendasi Game Bola PPSSPP Populer dan Terbaru 2023, Main Jadi Lebih Gampang dan Praktis

Baca juga: Pinjaman Tenor Panjang Adalah: Pengertian, Kelebihan, Kekurangan, Cara Menghitung, dan Rekomendasi Jasa

Baca juga: Rekomendasi Aplikasi Sadap WA Jarak Jauh Tanpa Menyentuh HP Korban Terbaru 2023, Dijamin Nggak Akan Ketahuan!

Demikianlah informasi terkait Rekomendasi Wisata Candi di Jawa Timur. Kalian bisa mengunjungi candi tersebut untuk berwisata maupun belajar sejarah. Sekian informasi dari kami dan semoga bisa bermanfaat.

Sumber:

UPDATE TERBARU