Thursday 23rd of January 2025
×

Sinopsis Film May-December-January (2022), Hubungan Tersembunyi Claire dengan Sahabat Anaknya

Sinopsis Film May-December-January (2022), Hubungan Tersembunyi Claire dengan Sahabat Anaknya

--

ASCOMAXX.com - Film dari Filipina May-December-January (2022) kini banyak dicari oleh warganet karena penasaran dengan alur kisahnya. Nah, jika kalian juga penasaran dengan kisah film ini, sebelum menonton pastikan untuk mengetahui sinopsis film ini pada ulasan berikut.

Film merupakan salah satu jenis drama yang banyak diminati saat ini. film tersebut mendapatkan respon baik dari publik karena memiliki genre yang beragam. Tidak hanya itu, cerita dan alur yang ditampilkan juga semakin menarik.


May-December-January (2022) merupakan film dari Filipina yang telah tayang pada 12 oktober 2022. Film ini memiliki durasi 1 jam 35 menit dengan menghadirkan genre romantis dan drama. Menghadirkan sebuah kisah cinta dan pengorbanan besar yang besar.

Film ini ditulis oleh seorang artis dari Filipina juga, Ricky Lee, dan disutradarai oleh McArthur C. Film ini diperankan oleh aktor Filipinan ternama, diantaranya Andrea del Rosario sebagai Claire, Gold Aceron sebagai Pol, dan Kych Minemoto sebagai Migoy.

Baca juga: Nonton Film Tanpa Ampun (2022) Full Movie, Deretan Aksi Heroiknya Sudah Bisa Kamu Akses Di Sini!

Baca juga: Link Nonton Film The Point Men (2023) Full Movie Sub Indo, Hyun Bin Jadi Agen Khusus Dalam Memerangi Taliban

Baca juga: Nonton Film Purpose Of Reunion Full Movie Sub Indo, Dapatkan Akses Gratis Untuk Tontonan Valentine!

Sinopsis Film May-December-January (2022)

Film ini mengisahkan tentang sosok seorang Ibu tunggal bernama Claire dan putranya Pol. Mereka memiliki hubungan yang sangat baik meski tidak memiliki sosok ayah. Namun hal tersebut diuji saat mengetahui bahwa anaknya merupakan seorang gay. Namun, Claire tetap menerima Pol sebagai anaknya.

Sumber:

UPDATE TERBARU