Tuesday 21st of January 2025
×

Profil dan Biodata Lengkap Mix Sahaphap, Aktor Ganteng Thailand Pemeran Moonlight Chicken

Profil dan Biodata Lengkap Mix Sahaphap, Aktor Ganteng Thailand Pemeran Moonlight Chicken

--

ASCOMAXX.com - Siapa yang suka menonton drama Thailand? Jika kalian salah satu penggemar, maka sudah tidak asing pastinya ya dengan aktor ganteng satu ini, Mix Sahaphap. Mix juga merupakan pemeran film serial drama Moonlight Chicken. Berikut biodata dan profil lengkap Mix Sahaphap.

Moonlight Chicken merupakan serial drama terbaru dari Thailand yang akan tayang perdana pada 8 Februari 2023. Drama ini menjadi serial penutup dari trilogi Midnight Series. Serial yang memiliki genre romance ini akan menampilkan jajaran pemain populer Thailand salah satunya aktor tampan Mix Sahaphap.


Dalam serial ini, Mix Sahaphap akan berperan sebagai Wen yang kebetulan menjadi pelanggan di restoran nasi ayam Hainan milik Jim (Earth Pirapat). Dalam keadaan mabuk, Wen yang sudah memiliki kekasih akhirnya merubah hidupnya dan Jim menjadi lebih rumit setelah pertemuan mereka malam itu.

Mix Sahaphap merupakan aktor muda berbakat Thailand yang masuk ke dunia peran setelah bubarnya boy band Cute Chef pada 2018 lalu. Kemudian pada tahun 2019 ia memutuskan untuk bergabung ke agensi GMMTV dan memulai karirnya sebagai seorang aktor.

Baca juga: Profil dan Biodata Andreas Paramawidya Wisesa Suami Angel Pieters yang Ternyata Anak Purnawirawan Petinggi TNI

Baca juga: Profil dan Biodata Tokyolagi, Intip Nama Asli, Umur, serta Tempat Tinggal Cewe yang Pernah Ditawari Jadi Sugar Baby Ini!

Baca juga: Profil dan Biodata Peter Sondakh, Orang Terkaya di Indonesia dan Bos Besar Stasiun TV Rajawali Citra Televisi Indonesia

Biodata Mix Sahaphap

- Nama Lengkap: Sahaphap Wongratch

- Nama Panggilan: Mix

- Nama aksorn: มิกซ์ สหภาพ วงศ์ราษฎร์

- Julukan: Mixxiw, มิกซ์ซิว

- Kebangsaan: Thailand

- Tinggi badan: 178 cm

- Tanggal lahir: 22 Juli 1998

Sumber:

UPDATE TERBARU