Friday 20th of December 2024
×

Sinopsis Manhwa I Became the Tyrant’s Servant, Adaptasi Novel Populer dan Rilis di Kakaopage

Sinopsis Manhwa I Became the Tyrant’s Servant, Adaptasi Novel Populer dan Rilis di Kakaopage

--

ASCOMAXX.com – Manhwa kerajaan memang menjadi salah satu komik yang menyenangkan untuk dibaca. Berikut ini adalah informasi mengenai sinopsis manhwa I Became the Tyrant’s Servant yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Membaca komik adalah salah satu kegiatan yang menyenangkan untuk dilakukan saat memiliki waktu senggang. Komik sendiri merupakan cerita bergambar yang sekarang menjadi salah satu favorit banyak kalangan.


Baca juga: Baca Manhwa Level 1 Player Chapter 46 Bahasa Indonesia dan Jadwal Rilisnya, Perjuangan Hyung Sung Makin Sulit

Baca juga: Link Baca Manhwa Level 1 Player Full Chapter Bahasa Indonesia, Hidup Kembali Sebagai Pemain Tingkat Rendah Tapi Berbakat

Baca juga: Spoiler Manhwa Weak Hero Chapter 232 Reddit, Mengejutkan! Pertemuan Baek Jin Na dan Sieun

Komik sendiri juga dibagi menjadi beberapa yang mana dilihat dari asalnya, salah satunya adalah manhwa. Istilah manhwa digunakan untuk komik yang berasal dari Korea dan kreatornya disebut manhwaga.

Salah satu manhwa terbaru yang merupakan adaptasi dari novel dengan genre sama adalah I Became the Tyrant’s Servant. Manhwa ini juga memiliki judul Bahasa Korea yaitu 폭군의 간신이 되었다 dan rilis melalui Kakaopage.

Manhwa I Became the Tyrant’s Servant sendiri merupakan karya dari komikus 혜아림. Komik yang satu ini memiliki genre kerajaan, fantasi, isekai, dan romantis. Melalui platform resminya, I Became the Tyrant’s Servant sudah mendapatkan 800 lebih pembaca.

Sumber:

UPDATE TERBARU