Thursday 23rd of January 2025
×

Cara Melakukan Screenshot pada HP POCO Semua Series, Bisa Menangkap Layar Cuma dengan 3 Jari

Cara Melakukan Screenshot pada  HP POCO Semua Series, Bisa Menangkap Layar Cuma dengan 3 Jari

--

Seperti halnya pada series terbaru POCO X5 Pro 5G memiliki fitur screenshot untuk bisa melakukan tangkapan layar isi smartphone yang sedang beroperasi. Caranya sendiri sebenarnya sangat mudah, kalian bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini.

Cara Screenshot HP POCO X5 Pro 5G

Cara melakukan screenshot di HP POCO X5 Pro 5G ini cukup mudah sekali, kalian bisa menggunakan beberapa cara berikut ini:


1. Menggunakan tombol Volume turun dan Daya secara bersamaan selama beberapa detik. Dengan melakukan penekanan pada kedua tombol tersebut.

2. Menggunakan 3 jari kebawah. Dengan cara menekan dan menarik 3 jari tersebut kebawah pada layar smartphone

Setelah melakukan tangkapan layar akan muncul menu untuk mengatur screenshot di bagian bawah layar ponsel. Untuk mengambil tangkapan layar bergulir, klik item menu dua panah bawah, kemudia gulir, jika sudah bisa langsung disimpan.

Baca juga: Download Whoo APK Versi Terbaru 2023, Lengkap Cara Install Mudah dan Cepat

Baca juga: Bagaimana Cara Mengatasi Fastboot HP Xiaomi? Simak Tutorial Mudah Berikut Ini!

Baca juga: Cara Mengatasi Mode Pesawat Tidak Bisa Dimatikan di HP Xiaomi, Gampang Banget dan 100% Work

Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait cara melakukan screenshoot pada HP POCO X5 Pro 5G terbaru. Semoga informasi yang kami sampaikan ini bermanfaat dan selamat mencoba.

Sumber:

UPDATE TERBARU