Saturday 21st of December 2024
×

Fakta Gunung Bawah Laut di Pacitan, Miliki Ketinggian 2.300 Meter dari Dasar Laut Hingga Info Terbentuknya

Fakta Gunung Bawah Laut di Pacitan, Miliki Ketinggian 2.300 Meter dari Dasar Laut Hingga Info Terbentuknya

--

2. Kedalaman dan Tinggi Gunung

Sesuai data yang diperoleh dari BIG, gunung bawah laut Pacitan ini memiliki tinggi 2.300 meter dari dasar laut. Diameternya sekitar 10 kilometer dengan kedalamannya antara 3 hingga 4 kilometer dari permukaan air.


Baca juga: Siapa Sosok Aiya Susanti Dibalik Lagunya yang Viral di TikTok? Ternyata Bukan dari Serial Upin-Ipin

Baca juga: Geger! Video Mesum Sepasang Pelajar di Tebingtinggi Viral TikTok Hingga Twitter, Dapatkan Sanksi Skor dari Sekolah

Baca juga: Jadwal Rilis Film Gita Cinta dari SMA (2023), Perjuangan Mempertahankan Cinta di Tengah Pertentangan Keluarga

3. Info Terbentuknya Gunung

Dikatakan bahwa kemunculan gunung bawah laut adalah efek tumbukan lempeng Indo-Australia di Samudera Hindia. Analisis terseut didapat setelah BIG melakukan survei dan pemetaan. Proses terjadinya pun memakan waktu lama.

4. Berada di Lokasi Tumbukan Lempeng

Pakar Geologi ITS Dr Amin Widodo menganalisis proses terbentuknya gunung bawah laut baru itu. Dia memaparkan bahwa sepanjang 200 kilometer dari pantai di Jatim memang adalah lokasi tumbukan lempeng. Lempeng Indo-Australia bertemu dengan lempeng Eurasia di Samudra Hindia.

Tumbukan lempeng itu membentang di sepanjang Pulau Jawa hingga Lombok. Orang awam, dapat melihat jelas tumbukan lempengan yang mencolok di Samudra Hindia melalui Google Maps.

5. Ancaman dari Keberadaan Gunung Bawah Laut

Diperlukan adanya penelitian lebih lanjut untuk mengetahui apakah gunung bawah laut di Pacitan dapat mengancam atau tidak, seperti munculnya ancaman tsunami jika terjadi longsoran gunung dan lain-lain.

Sumber:

UPDATE TERBARU