Monday 23rd of December 2024
×

Jadwal Tayang Film Animasi The First Slam Dunk Adaptasi Manga Basket Legendaris yang Rilis Bulan Ini

Jadwal Tayang Film Animasi The First Slam Dunk Adaptasi Manga Basket Legendaris yang Rilis Bulan Ini

--

Diketahui bahwa Slam Dunk sendiri mulai menjadi fenomenal sejal pertama kali dirilis pada tahin 1990 dan behasil terjual sebanyak 120 juta.

Jadwal Tayang Film Animasi The First Slam Dunk

Film anime The First Slam Dunk mulai tayang di bioskop Indonesia pada 22 Februari 2023 mendatang. CBI Pictures dalam unggahan poster The First Slam Dunk menyebut kepastian kabar ini.


"Segera tayang di bioskop. Stay tuned & nantikan update selanjutnya!" tulis CBI Pictures dalam cuitan tersebut. Nah, tentu saja ini jadi kabar gembira buat kamu yang sudah menantikannya. Begini informasi selengkapnya. 

Baca juga: Nonton Drama China Wulin Heroes (2023) Episode 19-20 Sub Indo, Tayang Hari Ini! Bangkitnya Musuh Baru

Baca juga: Nonton Anime Majutsushi Orphen Hagure Tabi: Urbanrama-hen Episode 5 Sub Indo dan Jadwal Tayangnya, Serangan Baru di Kota

Baca juga: Jadwal Tayang Animasi Mechamato Season 2, Petualangannya Makin Seru dan Menegangkan

Sinopsis The First Slam Dunk

Menceritakan tentang seseorang anak SMA yang bernama Hanamichi Sakuragi. Dimana dirinya memiliki kemampuan fisik yang luar biasa.

Dia sama sekali tidak menyukai olahraga basket. Akan tetapi hingga pada akhirnya teman satu sekolahnya yang bernama Haruko itu telah membuatnya bisa mengikuti klub basket di SMA tempat ia bersekolah.

The First Slam Dunk memulai kisahnya dengan salah satu pertandingan yang harus Hanamichi Sakuragi dan tim Shohoku hadapi untuk menjadi juara di Inter High Tournament. Tak akleng-kaleng di sini mereka harus menghadapi juara nasional yang berhasil mempertahankan gelar juaranya selama tiga tahun berturut-turut.

Pertandingan panas antara Shohoku dan Sannoh sang juara bertahan akan segera dimulai! Mampukah Sakuragi, Rukawa, Akagi, Mitsui, serta Miyagi menaklukkan Sannoh?

Demikian artikel kali ini yang telah membahas mengenai jadwal tayang animasi The First Slam Dunk di Indonesia. Semoga informasi yang telah disampaikan kali ini dapat membantu serta bermanfaat untuk penggemar setia dari anime atau manga ini.

Sumber:

UPDATE TERBARU