Wednesday 6th of November 2024
×

Rute KRL Bogor Terbaru Tahun 2023, Buat Para Penumpang Wajib Hapal Informasi Berikut Ini

Rute KRL Bogor Terbaru Tahun 2023, Buat Para Penumpang Wajib Hapal Informasi Berikut Ini

--

ASCOMAXX.com  - Dalam pembahasan kali ini akan kami sampaikan informasi KRL rute Bogor-Jakarta dan sebaliknya terbaru tahun 2023 yang wajib kamu simak.

KRL Commuter Line merupakan salah satu transportasi umum yang diandalkan oleh masyarakat Jabodetabek. Terutama untuk para pekerja kantoran. Jadi, tidak heran jika di jam-jam sibuk, akan ada penumpukan penumpang di dalam kendaraan bus tersebut.


Kota Jakarta memang syarat sekali sebagai salah satu kota di Indonesia yang mengutamakan berbagai transportasi umum. Salah satu angkutan umum yang populer digunakan adalah KRL.

Baca juga: Jadwal KRL Palmerah Tahun 2023 Ada 3 Transit di Stasiun Tanah Abang, Rangkasbitung, dan Serpong

Baca juga: Jadwal KRL Cibitung-Jakarta Terbaru 2023, Lengkap dengan Rute dan Harga Tiketnya

Baca juga: Jadwal KRL Klaten-Solo Terbaru Tahun 2023, Perhatikan Rute Stasiunnya Baik-Baik Biar Tidak Salah Kereta

KRL menjadi salah satu tranportasi umum di Jakarta yang memiliki beragam kemudahan dan kenyamanan bagi penumpangnya. Naik Kereta Rel Listrik atau KRL yang jadi transportasi publik ini memang membuat transitmu mudah sekali tanpa perlu memikirkan kemacetan Jakarta.

Jam keberangkatan paling pagi adalah jam 04.00 WIB, sementara paling malam adalah jam 22.15 WIB. Untuk tarif tiket Commuterline KRL Bogor Jakarta Kota adalah IDR 6.000, Bogor – Manggarai IDR 5.000, Depok – Jakarta Kota IDR 4.000.

Sumber:

UPDATE TERBARU